4 Tips Meningkatkan Kemampuan Literasi Siswa

- Editor

Jumat, 25 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

A preschool boy of Hispanic ethnicity sits next to his teacher as she is reading him a book on the classroom floor.

A preschool boy of Hispanic ethnicity sits next to his teacher as she is reading him a book on the classroom floor.

 3. Mengoptimalisasikan Perpustakaan di Sekolah

Perpustakaan adalah salah satu fasilitas yang penting untuk meningkatkan literasi siswa di sekolah. Sekolah tentunya harus mengoptimalkan perpustakaan sebagai tempat yang disenangi siswa untuk membaca buku. Contohnya dengan memperbaiki fasilitas perpustakaan agar siswa nyaman untuk lebih lama membaca buku di sana.

Bisa juga bekerjasama dengan guru mata pelajaran untuk mengadakan kunjungan ke perpustakaan yang mana siswa diberikan kebebasan untuk memilih buku yang ingin mereka baca atau mereka sukai.

4. Membentuk Kelompok atau Komunitas Baca

Kelompok atau komunitas ini berisikan siswa yang memiliki minat baca yang besar atau bahkan mereka yang sama sekali jarang membaca. Guru bisa membuat kelompok itu di dalam kelas dengan metode berkelompok untuk membahas materi tertentu. Setelah diberikan materi untuk dibaca, guru memberikan tugas seperti resensi buku secara berkelompok.

Demikian tadi adalah beberapa cara sederhana untuk meningkatkan kemampuan literasi siswa.

Daftarkan diri Anda sebagai anggota e-Guru.id dan dapatkan pelatihan gratis setiap bulan untuk meningkatkan kompetensi sebagai pendidik. Caranya, klik pada link ini atau poster berikut untuk gabung menjadi member e-Guru.id!

(feb/shd)

Berita Terkait

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Alur Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu 2024 : Panduan Lengkap
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:07 WIB

Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:43 WIB

Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis