Macam-Macam LKPD Sekolah Dasar

- Editor

Senin, 20 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LKPD termasuk dalam salah satu media cetak hasil pengembangan teknologi cetak yang berupa buku dan berisi materi visual. Lembar Kerja Peserta Didik atau LKPD merupakan lembaran yang berisi tentang tugas yang harus di kerjakan oleh para Peserta Didik. LKPD pada umumnya berupa petunjuk, langkah untuk menyelesaikan suatu tugas, suatu tugas yang mana di perintahkan dalam lembar kegiatan harus jelas kompetensi dasar yang akan di capainya. LKPD merupakan bentuk lembaran-lembaran berisi tugas yang harus di kerjakan oleh para peserta didik (Prastowo, 2011).

LKPD sekolah dasar yang di kembangkan oleh guru sangat bermacam-macam sesuai dengan fungsi dan tujuannya. Berdasarkan fungsi dan tujuannya, Prastowo (2011) telah mengelompokkan LKPD terdiri dari lima jenis sebagai berikut:

1.LKPD Penemuan

LKPD jenis ini seringkali di sebut dengan LKPD Eksploratif yang mana memuat serangkaian langkah-langkah yang harus di lakukan dalam pembelajaran yang di dalamnya terdapat aktivitas mengamati dan menganalisis konsep dan materi. Yang mana materi tersebut di sajikan untuk membantu para peserta didik menemukan atau mengkonstruksi informasi atau pengetahuan yang relevan dengan materi pembelajaran yang sedang di pelajari.

2. LKPD Aplikatif-Integratif

Sedangkan untuk LKPD jenis ini seringkali di sebut dengan LKPD Latihan Psikomotorik yang mana telah di lengkapi dengan laporan kegiatan para peserta didik dalam menerapkan dan mengintegrasikan berbagai pengetahuan baik faktual, konseptual. Atau bahkan juga prosedural yang relevan dengan materi pembelajaran yang sedang di pelajari.

Dengan LKPD yang satu ini, para peserta didik bisa menuliskan temuan-temuan yang telah mereka peroleh selama menerapkan berbagai jenis atau dimensi pengetahuan. Sehingga hal tersebut bisa mereka merasakan nilai moral di balik pengalaman belajar yang di laluinya yang bermanfaat dan bisa langsung di terapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Halaman Selanjutnya

LKPD Penuntun

Berita Terkait

Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat
Tuai Pro dan Kontra, Ada Isu Pramuka Akan Menjadi Mata Pelajaran? Simak Penjelasan Nadiem Makarim
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 2
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 1
Peran Penting Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi dan Numerasi siswa
5 Strategi Sederhana Guna Meningkatkan Literasi dan Numerasi Siswa
Cara Menghitung Gaji Kenaikan Pensiunan Guru Terbaru
Penggunaan AI di Sekolah Peluang atau Ancaman? Ini Kata Dosen Harvard University dan Mendikbudristek
Berita ini 314 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 19:56 WIB

Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat

Senin, 8 April 2024 - 10:30 WIB

Tuai Pro dan Kontra, Ada Isu Pramuka Akan Menjadi Mata Pelajaran? Simak Penjelasan Nadiem Makarim

Kamis, 21 Maret 2024 - 08:13 WIB

Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 2

Kamis, 21 Maret 2024 - 07:57 WIB

Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 1

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:32 WIB

Peran Penting Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi dan Numerasi siswa

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:06 WIB

5 Strategi Sederhana Guna Meningkatkan Literasi dan Numerasi Siswa

Selasa, 12 Maret 2024 - 10:46 WIB

Cara Menghitung Gaji Kenaikan Pensiunan Guru Terbaru

Sabtu, 9 Maret 2024 - 11:03 WIB

Penggunaan AI di Sekolah Peluang atau Ancaman? Ini Kata Dosen Harvard University dan Mendikbudristek

Berita Terbaru

Berikut Formasi Tes CPNS dan PPPK Tahun 2024 untuk Daerah Maupun Pusat

News

Dosen adalah Profesi PNS Paling Sulit Naik Pangkat

Senin, 6 Mei 2024 - 10:12 WIB