Tips Menentukan Masa Depan Jelang Lulus Sekolah SMA

- Editor

Kamis, 7 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menjadi siswa di tingkat akhir memang sangat membuat galau. Kegalauan tersebut benar-benar dirasakan saat mendapat pertanyaan “Habis SMA mau lanjut ke mana?”. Mau lanjut kuliah, masih bingung ambil jurusan apa. Mau kerja, tapi nggak pede dengan skill yang masih melempem. Mau nikah aja! Tapi belum punya uang, dan yang lebih parah adalah belum ada calonnya. Nyatanya memang masa SMA itu tidak hanya soal senang-senang dan romansa seperti di film. Kini, di tahun ketiga masa SMA anda harus mempersiapkan diri kemana selanjutnya akan melangkah.

Setiap hari saat bangun dari tidur, anda mungkin akan merasa kurang bersemangat. Anda merasa tidak punya tujuan hidup, namun sudah terlalu lelah untuk mulai mempertanyakan kembali apa tujuan hidup sebenarnya. Malam hari menjelang tidur, pikiran-pikiran random mulai berkecamuk. Berbagai pertanyaan di kepala saling memukul satu sama lain sampai membuat kepala pening. Tubuh lelah walau tidak melakukan apa-apa, kepala pening, namun tidak bisa tertidur. Jika anda merasakan hal demikian, maka cobalah berkenalan dengan Ikagai!

Ikagai: The Purpose of Life

Tapi, apa sih Ikagai itu? Ikagai adalah suatu konsep yang diterapkan oleh orang Jepang untuk mencapai keseimbangan dalam hidup agar dapat hidup dengan lebih bahagia. Kata Ikagai sendiri berarti ‘the purpose of life’ atau tujuan hidup. Menurut yang diyakini oleh orang-orang Jepang, anda perlu menemukan Ikagai anda agar dapat menjalani hidup dengan lebih bahagia, seimbang, dan bermakna. Oleh sebab itu, jika anda merasa galau saat duduk di bangku kelas 3 SMA, mungkin ikagai dapat menjadi jawaban atas semua kebimbangan anda.

Hal yang perlu anda lakukan adalah dengan melakukan analisis diri melalui penerapan konsep Ikagai. Dalam Ikagai ini, dikenal adanya empat lingkaran yang saling beririsan seperti diagram venn. Irisan-irisan tersebut terdiri dari; hal apa saja yang anda sukai? ; hal apa saja yang anda kuasai? ; hal apa saja yang dibutuhkan oleh dunia? ; dan hal apa saja yang bisa membuat anda dibayar?. Ikagai adalah irisan dari keempat lingkaran dalam diagram venn tersebut.

Merancang Masa Depan dengan Ikagai

Jika demikian, maka untuk menemukan ikagai anda, terlebih dahulu anda perlu menemukan irisan dari keempat lingkaran tersebut. Cara ini dapat juga anda gunakan dalam menentukan jurusan perkuliahan. Caranya adalah dengan menguraikan fakta-fakta dari masing-masing lingkaran. Anda dapat mengambil selembar kertas, lalu tuliskan daftar jawaban untuk lingkaran 1, 2, 3, dan 4. Contohnya, anda menyukai lukisan, travelling, memasak. Anda juga menguasai editing video, dan kebetulan keterampilan editing video sedang banyak dibutuhkan. Anda juga pernah mendapatkan bayaran dari lukisan yang anda buat. Dari contoh tersebut, tidak ada salahnya jika anda mengambil jurusan kuliah Desain Komunikasi Visual (DKV)! 

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis