Survei Lingkungan Belajar: Wajib Diisi Guru dan Kepala Sekolah

- Editor

Minggu, 7 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jam Kerja PNS saat bulan Ramadan

Jam Kerja PNS saat bulan Ramadan

..

Selama satu bulan diupayakan agar seluruh komponen lembaga pendidikan mengisi dengan baik sesuai dengan kondisi yang ada.

Menurut Surat Edaran, selama sebulan tersebut terdapat tiga timeline pengisian pada jenjang berbeda-beda, yaitu:

  1. SMA/SMK/SMALB/Paket C sederajat, dilaksanakan pada tanggal 1-10 Agustus 2022
  2. SMP/SMPLB/Paket B sederajat, mengisi dari tanggal 11-20 Agustus 2022
  3. SD/SDLB/Paket A sederajat, melakukan pengisian mulai tanggal 22-31 Agustus 2022.

Demikian agar selama pelaksanaan pengisian, seluruh satuan pendidikan dapat fokus dan Pemerintah juga mampu melakukan sorting informasi di database secara teratur.

Pengisian juga akan dibantu oleh operator/proctor masing-masing satuan pendidikan agar kemudian baik guru maupun kepala sekolah dapat mengisi dengan mencetak kartu login pengisian survei dalam 1 hari sebelum waktu pelaksanaan.

Kartu login bisa didapatkan melalui laman https://dashboard.slb.kemdikbud.go.id menggunakan akun SDM yang didapatkan melalui laman web berbeda yaitu https://sdm.data.kemdikbud.go.id.

Kemendikbudristek juga menghimbau agar operator Dinas Pendidikan Tingkat Provinsi, Kabupaten/Kota serta operator sekolah dapat terus memantau serta mengingatkan partisipasi dalam hal keterisian instrumen Sulingjar.

Namun, perlu dipahami juga bahwa kedepannya Asesmen Nasional 2022 akan dilaksanakan dengan berbasis komputer. Hal ini agar prinsip komputasi dalam pembelajaran dapat diikuti oleh peserta didik.

Kemendikbudristek melalui Pusat Olimpiade Sains juga menyampaikan bahwa tujuan Asesmen Nasional Berbasis Komputer memiliki tujuan utama lain, diantaranya:

  1. Kualitas Belajar-Mengajar yang Meningkat

Kualitas belajar mengajar dalam pelaksanaan ANBK tergambar jelas karena fokus pembelajarannya pada input, proses dan output yang sudah ada.

Halaman Selanjutnya

Tujuan utama Asesmen Nasional

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 662 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis