Siap-siap! Kualitas Guru Madrasah Akan Diukur dengan Aplikasi AKGTK

- Editor

Selasa, 6 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Finalisasi petunjuk teknis dan aplikasi asesmen guru dan tenaga kependidikan madrasah di bawah naungan Kementerian Agama (Kemenag) telah dilaksanakan selama tiga hari pada tanggal 31 Januari hingga 3 Februari 2024 di Jakarta.

Dengan adanya finalisasi tersebut, artinya guru dan tenaga kependidikan madrasah harus mempersiapkan diri untuk menerima sosialisasi terkait penggunaan aplikasi Asesmen Kompetensi Guru dan Tendik (AKGTK).

Dengan hadirnya aplikasi tersebut, kualitas guru madrasah dan tendik akan diukur melalui aplikasi AKGTK. Pengembangan aplikasi tersebut termasuk dalam program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PPKB).

Apa itu Aplikasi AKGTK?

Melansir Kemenag RI, Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan (AKGTK) merupakan asesmen pada guru dan tenaga kependidikan madrasah sebagai metode pengukuran yang komprehensif untuk mendiagnosis kelebihan dan kelemahan kemampuan pedagogik dan profesional guru dan tenaga kependidikan.

Melalui aplikasi tersebut, hasil asesmen akan digunakan Kementerian Agama untuk Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan bagi guru dan tenaga kependidikan dalam rangka meningkatkan kualitas mutu pendidikan madrasah.

Dirjen Pendis Muhammad Ali Ramdhani menerangkan bahwa aplikasi Asesmen Guru dan Tendik merupakan bagian yang terintegrasi dengan potret kompetensi guru yang bermuara pada profesionalisme guru. Menurutnya, guru sebagai pendidik anak- anak bangsa harus terus mengupdate keilmuannya dan beradaptasi dengan kamajuan zaman.

Direktur GTK Madrasah Muhammad Zain juga turut menyatakan bahwa Asesmen Guru dan Tendik merupakan uji kompetensi untuk mengukur kemampuan guru, tenaga kependidikan madrasah, baik kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian maupun kompetensi sosialnya.

Halaman Selanjutnya,

Tanggal peresmian aplikasi…

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 501 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis