Seleksi PPPK Tenaga Teknis Segera Dibuka! Berikut 24 dari 30 Jabatan yang Bisa Memperoleh Nilai Tambahan, Ada Jabatan Anda?

- Editor

Jumat, 4 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nilai Tambahan PPPK Tenaga Teknis – Terdapat beberapa jabatan fungsional teknis Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dapat memperoleh nilai tambahan.

Hal itu tertuang dalam Keputusan Menteri PAN-RB No. 970/2022 yang diterbitkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB).

Pada tahun ini, daftar formasi PPPK Tenaga Teknis 2022 bagi honorer di instansi daerah yang ditetapkan oleh MenPAN-RB adalah sebanyak 27.626.

Dilansir dari naikpangkat.com, berdasarkan Materi Sosialisasi Kebijakan dan Pelaksanaan Pengadaan PPPK Tahun 2022 yang diunggah di situs menpan.go.id, estimasi jadwal pelaksanaan seleksi PPPK Tenaga Teknis 2022 adalah sebagai berikut:

  1. Pengumuman seleksi mulai dari tanggal 7 – 26 November 2022
  2. Pendaftaran mulai dari tanggal 7 November – 6 Desember 2022
  3. Pengumuman hasil seleksi adminitrasi pada tanggal 7 – 8 Desember 2022
  4. Masa sanggah 9 – 11 Desember 2022
  5. Jawab sanggah mulai 12 hingga 18 Desember 2022
  6. Pengumuman pasca sanggah mulai 19 hingga 20 Desember 2022
  7. Pelaksanaan seleksi kompetensi 22 Februari – 18 Maret 2023
  8. Pengumuman kelulusan dari mulai 23 hingga 24 Maret 2023
  9. Masa sanggah 25 – 27 Maret 2023
  10. Jawab sanggah mulai 28 Maret hingga 3 April 2023
  11. Pengumuman kelulusan 4 – 5 April 2023
  12. Pengisian DRH NI PPPK 6 – 20 April 2022
  13. Tahapan usul Penatapan NI PPPK tenaga teknis 27 April 2023 – 11 Mei 2023

Deputi bidang Sumber Daya Manusia Aparatur Kementerian PAN-RB Alex Denni menjelaskan bahwa calon pelamar PPPK bisa memperoleh tambahan nilai dengan menyertakan sertifikat yang telah ditentukan.

Adapun bobot nilai tambahan itu berkisar mulai dari 5-25 persen.

Halaman berikutnya

Daftar jabatan yang bisa memperoleh..

Berita Terkait

Program Mendikdasmen Demi Kualitas dan Kesejahteraan Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi dalam Pidato HGN 2024
Guru Non Sertifikasi Full Senyum, Mendikdasmen Siapkan Kado Pengadaan PPG Tahun 2025 Hingga 850ribu Guru
Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Berita ini 69 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:20 WIB

Program Mendikdasmen Demi Kualitas dan Kesejahteraan Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi dalam Pidato HGN 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:28 WIB

Guru Non Sertifikasi Full Senyum, Mendikdasmen Siapkan Kado Pengadaan PPG Tahun 2025 Hingga 850ribu Guru

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Sabtu, 16 November 2024 - 10:52 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis