Segera Dilaksanakan! Diklat 35 JP Teknik Pendekatan Kurikulum Merdeka Pada Peserta Didik

- Editor

Rabu, 14 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pendekatan KurikulumDiklat.co akan segera menyelenggarakan Diklat Nasional Bersertifikat 35 JP yang dimulai pada tanggal 18 September 2022 – 21 September 2022 dengan judul yang dibawakan yaitu Teknik Pendekatan Kurikulum Merdeka Pada Peserta Didik.

Kegiatan diklat berjudul Teknik Pendekatan Kurikulum Merdeka Pada Peserta Didik ini dilaksanakan secara full online melalui Zoom Meeting, live streaming Youtube, dan kolom chat group Telegram untuk memudahkan komunikasi yang terjalin dengan instruktur. Diklat ini akan dilaksanakan sebanyak empat kali pertemuan dengan pembagian tanggal dari 18 -21 September 2022 setiap pukul 19.00 WIB.

Diklat ini terdiri atas beberapa bahasan materi, yaitu Implementasi Profil Pelajar Pancasila, penentuan Materi Esensial Berdasarkan Capaian Pembelajaran, pelaksanaan Pembelajaran Berbasis Projek, model dan metode yang Cocok Diterapkan dalam Pembelajaran Kurikulum Merdeka.

Dilaksanakannya Diklat ini tentu dengan tujuan yang baik, diantaranya :

  1. Peserta Diklat dapat memahami secara lebih dalam mengenai bagaimana cara mengimplementasikan Profil Pelajar Pancasila
  2. Diketahuinya cara menentukan materi esensial yang didasarkan capaian pembelajaran
  3. Mampu dipahaminya bagaimana cara untuk melaksanakan pembelajaran berbasis projek yang efektif
  4. Dipahaminya model dan metode yang cocok diterapkan dalam pembelajaran Kurikulum Merdeka

Hanya kurang dari 5 hari lagi kegiatan sudah akan dimulai dan yang tidak kalah keren yaitu diklat 35 JP ini akan dipandu secara langsung oleh instruktur yang luar biasa yaitu Bapak Marjito, S.Pd selaku Instruktur e-guru.id

Terdapat banyak fasilitas dan bonus yang dapat dinikmati para peserta diklat. Fasilitas tersebut hadir dalam berbagai bentuk termasuk di dalamnya yaitu modul dan e-book ajar.

Sebelum melanjutkan lagi, mari kita simak informasi ini terlebih dahulu.

Halaman Selanjutnya

Teknik Mengajar Kurikulum Merdeka…

Berita Terkait

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
5 Kriteria Penting yang Diperhatikan HRD dalam Merekrut Karyawan
Ikuti Lomba Menulis Cerpen Khusus untuk Guru, Biaya Registrasi GRATIS!
Bingung Jenis Investasi yang Cocok? Ini Tips Investasi Cuan dari Alexandra Askandar
Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!
Indonesia IoT Career Fair 2024 Indobot Academy: Mendorong Karir di Bidang Internet of Things di Era Digital
Siapkan Dirimu, Indonesia IoT Career Fair 2024 by Indobot Academy akan Hadir Kembali
Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 20:28 WIB

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital

Jumat, 13 September 2024 - 00:31 WIB

5 Kriteria Penting yang Diperhatikan HRD dalam Merekrut Karyawan

Selasa, 13 Agustus 2024 - 10:24 WIB

Ikuti Lomba Menulis Cerpen Khusus untuk Guru, Biaya Registrasi GRATIS!

Minggu, 14 Juli 2024 - 09:11 WIB

Bingung Jenis Investasi yang Cocok? Ini Tips Investasi Cuan dari Alexandra Askandar

Rabu, 10 Juli 2024 - 20:03 WIB

Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis