PGRI Beri Catatan Kritis Kebijakan Pengangkatan Guru

- Editor

Senin, 20 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Solusi Untuk Rekrutmen Selanjutnya

Menurut pendapat Ketua Departemen Penelitian dan Pengabdian Masyarakat PB PGRI, Sumardiyansyah Perdana Kusuma pemerintah dinilai telah melakukan blunder.

Perlu dilakukan kerjasama yang tuh antara pemangku kepentingang utamanya bidang pendidikan untuk mensukseskan kebijakan pengangkatan guru PPPK tahun-tahun selanjutnya.

Adapun yang dimaksud dengan pemangku kepentingan diatas diantaranya sebagai berikut:

  1. Kementrian Agama
  2. Kementrian Keuangan, Kementrian Dalam Negeri
  3. Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
  4. Pemerintah Provinsi
  5. Pemerintah Kabupaten
  6. Dinas Pendidikan
  7. Badan Kepegawaian Daerah
  8. Komisi X DPR RI
  9. Organisasi Guru diluar pemerintah

Sejauh ini kebijakan yang dipakai dinilai sebaagi blunder. Sebab antara yang capaian dengan yang direncanakan seringkali meleset. Hal tersebut sering mangkibatkan kegaduhan.

Kemudian Ketua Departemen Penelitian dan Pengabdian Masyarakat PB PGRI mengatakan ada baiknya pendaftaran guru kategori PNS untuk dibuka lagi. Tujuannya untuk memastikan pendidikan dikelola oleh guru-guru berkualitas dan profesional.

Dengan membuka peluang guru untuk menjadi PNS sama dengan menyejahterakan , melindugi dan menghargai karir guru. Sebab sejauh ini banyak sekali generasi muda yang enggan berkarir sebagai guru karena minimya jaminan yang didapatkan.

Demikian seluruh informasi yang dapat disampaikan terkait PGRI Beri Catatan Kritis Kebijakan Pengangkatan Guru. Bagi anda yang terdampak oleh pengumuman yang disampaikan Ditjen GTK, semoga akan menerima kabar baik seteah ini.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG
Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI

Ingin dibantu mendaftar member e-Guru.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)

(Ing/law)

Berita Terkait

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
Berita ini 285 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Sabtu, 16 November 2024 - 10:52 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis