Pendaftaran PPPK Guru 2022 Dibuka 25 Oktober, Simak Ketentuan Kategori Pelamar!

- Editor

Minggu, 23 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pendaftaran PPPK Guru 2022 – Secara resmi akhirnya yang kita tunggu bersama mengenai jadwal seleksi PPPK guru tahun 2022 telah diumumkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui laman PPPK Guru Kemdikbudristek. 

Apabila dilhat dari jadwal pelaksanaanya, untuk pendaftar PPPK guru baik bagi peserta prioritas maupun peserta umum dilaksanakan secara bersamaan.

Menjadi catatan, bahwa pelaksanaan seleksi pendaftaran PPPK guru 2022 dilakukan berdasarkan pada masing- masing kategori pelamar. Terdapat tiga kategori pelamar prioritas dan satu pelamar umum.

Untuk pendaftaran PPPK 2022 khusus guru dilaksanakan mulai dari 25 Oktober hingga 7 November, dibuka selama 14 hari harapannya dapat dimanfaatkan sebaik mungkin.

Untuk tahap selanjutnya, yaitu hasil seleksi seluruh pelamar PPPK Guru tahun 2022 akan diumumkan pada tanggal 5 sampai 6 Januari 2023.

Untuk urutan seleksi akan mendahulukan bagi prioritas pertama. Apabila masih ada formasi yang dibutuhkan maka selanjutnya akan dilanjutkan pemberian kesempatan bagi prioritas kedua dan kemudian ketiga. Apabila masih terdapat formasi yang tersedia, barulah pelamar kategori umum bisa mengisi formasi seleksi tes tersebut.

Lalu, siapa saja guru- guru yang termasuk kategori prioritas san diutamakan dalam rekrutmen PPPK 2022? 

Merujuk pada Keputusan Mendikbudristek Nomor 349/P/2022, rincian guru-guru yang termasuk dalam golongan prioritas pertama adalah sebagai berikut:

  • Guru THK-2 lulus passing grade 2021 dan belum dapat formasi
  • Guru non ASN lulus passing grade 2021 dan belum dapat formasi
  • Guru lulusan PPG lulus passing grade 2021 dan belum dapat formasi
  • Guru swasta lulus passing grade 2021 dan belum dapat formasi

Kategori guru tersebut bisa menggunakan nilai passing grade pada seleksi PPPK 2021 untuk PPPK tahun ini dan bisa segera menjadi ASN tanpa tes sehingga langsung penempatan.

Halaman selanjutnya

Sementara itu, penilaian…

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 237 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis