Nama-Nama Honorer K2 Sudah Tertera di Uji Publik Pendataan Non ASN, Ada Nama Anda? Cek Sekarang

- Editor

Sabtu, 1 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terkait dengan nama-nama honorer K2, Ketua Forum Honorer K2 Kabupaten Ponorogo Ajun menyampaikan dia dan rekan-rekannya sudah tampak di pendataan non-ASN yang diumumkan instansi.

“Alhamdulillah, nama saya sudah terlihat di uji publik pendataan non-ASN. Lega rasanya,” kata Ajun sebagaimana dilansir dari JPNN.com, Sabtu (1/10).

Honorer K2 tenaga kesehatan (nakes) tersebut sempat terkendala dengan riwayat pekerjaannya.

Ajun saat itu belum berhasil mengunggah dokumen karena waktunya habis. Akhirnya Ajun terpaksa mengakhiri resume, padahal riwayat masa kerja belum diunggah.

“Waktu itu, BKD bilang ada revisi setelah 30 September. Namun belum tahu teknisnya,” ucapnya.

Kesabaran Ajun membawa hasil. Namanya akhirnya masuk pendataan non-ASN di Kabupaten Ponorogo. Dia juga lega karena honorer K2 nakes juga sudah masuk pendataan.

Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian (Sinka) BKN Suharmen mengatakan pengumuman tersebut sebagai upaya pemerintah untuk melakukan transparansi.

Dengan uji publik ini dia berharap diperoleh data honorer yang valid. Dia menyebutkan pengumuman hasil pendataan non-ASN itu berlangsung selama dua pekan terhitung sejak 1 Oktober.

Halaman berikutnya

Bersamaan dengan itu, uji publik dilakukan..

Berita Terkait

Guru Non Sertifikasi Full Senyum, Mendikdasmen Siapkan Kado Pengadaan PPG Tahun 2025 Hingga 850ribu Guru
Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Berita ini 189 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:28 WIB

Guru Non Sertifikasi Full Senyum, Mendikdasmen Siapkan Kado Pengadaan PPG Tahun 2025 Hingga 850ribu Guru

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 10:52 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis