Mengenal Dokumentasi Jurnal Projek untuk Penguatan Profil Pelajar Pancasila

- Editor

Senin, 30 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dokumentasi Jurnal Projek – Di tahun ini, hampir seluruh satuan pendidikan tengah sibuk mempersiapkan beragam administrasi maupun mengkaji panduan teknis mengenai kebijakan sekolah penggerak dan Kurikulum Merdeka agar bisa diterapkan di sekolah.

Kebijakan tersebut merupakan sebuah inovasi yang telah hadir mengisi ruang perbaikan dunia pendidikan selama pandemi dan dinilai akan meningkatkan kompetensi peserta didik jika diterapkan secara mendasar di semua satuan pendidikan secara detail.

Salah satu program yang berhasil menarik perhatian yakni program penguatan Profil Pelajar Pancasila. Tentu sebagian pendidik sudah mengetahuinya sebab sudah banyak sosialisasi yang dihadiri. Namun, masih ada beberapa informasi menarik dari program tersebut yang wajib anda ketahui sebagai pendidik.

Pada saat pelaksanaan projek penguatan Profil Pelajar Pancasila, sebagai pendidik anda perlu melakukan sebuah pendokumentasian. Hal ini diupayakan agar kelak dapat dijadikan sumber referensi maupun bukti pelaksanaan. Termasuk halnya dalam penyusunan dokumentasi jurnal projek penguatan Profil Pelajar Pancasila.

Secara sederhana, jurnal adalah suatu kegiatan untuk mendokumentasikan beragam kumpulan mengenai adanya pemikiran, pemahaman, maupun penjelasan mengenai suatu konsep sekaligus ide yang tertulis dan tertuang dalam sebuah buku. Mengapa pendidik perlu membuat jurnal pojek?

Hal ini penting sebab hadirnya jurnal memiliki dua fungsi utama. Pertama, jurnal bisa difungsikan sebagai sarana perekaman pelaksanaan suatu projek yang dilakukan peserta didik secara berkelanjutan dan berlangsung dalam satu wadah.

Kedua, jurnal bisa menjadi suatu sarana untuk mendorong peserta didik agar lebih banyak melakukan refleksi kritis pada pelaksanaan projek yang dilakukan peserta didik. Jika sudah memahaminya, maka pendidik dapat memberikan tanggapan maupun melakukan beragam perkembangan agar pembelajaran dapat berjalan optimal di kalangan peserta didik.

Halaman Selanjutnya

Prinsip Penyusunan Jurnal…

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 885 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis