Keunggulan Kurikulum Merdeka Jika Diterapkan di Sekolah, Lebih Baik dari K13?

- Editor

Rabu, 19 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keunggulan Kurikulum Merdeka – Tahun ajaran baru di tahun 2022 ini, pemerintah telah memberikan informasi mengenai pelaksanaan pendidikan di Indonesia yang menggunakan kurikulum baru.

Kurikulum ini adalah Kurikulum Merdeka. Kurikulum Merdeka adalah kurikulum baru yang digunakan untuk tahun ajaran ini. Meski begitu, kurikulum ini sudah dikenalkan sejak dua tahun lalu, yaitu 2020.

Pada tahun 2020, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Bapak Nadiem Anwar Makarim, mengenalkan konsep merdeka belajar.

Yang mana pada intinya memberikan kemerdekaan kepada guru dan peserta didik dalam melaksanakan proses belajar mengajar.

Harapannya, proses belajar mengajar berjalan secara menyenangkan dan bermakna. Dengan begitu, bisa meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia.

Pada waktu itu, konsep merdeka belajar ini tidak diterapkan di seluruh sekolah yang ada di Indonesia. Merdeka belajar hanya dilakukan oleh sekolah-sekolah yang tergabung dalam sekolah penggerak.

Namun, mulai tahun ini, semua sekolah harus mengimplementasikan Kurikulum Merdeka sebagai acuan proses belajar mengajar di kelas.

Tentang Kurikulum Merdeka

Kurikulum Merdeka adalah kurikulum yang memberikan kesempatan kepada setiap siswa untuk bisa berkembang dengan minat dan bakatnya masing-masing. 

Ada tiga hal utama yang menjadi fokus kurikulum merdeka, yaitu pemberian materi yang esensial, penguatan karakter, dan pengembangan potensi siswa.

Meski secara resmi baru diterapkan di tahun ajaran 2022 ini, kurikulum ini sudah diuji coba di 2.500 sekolah penggerak yang ada di Indonesia, juga di beberapa sekolah lain yang ada di seluruh Indonesia. 

Menurut data Kemendikbud Ristek, sampai saat ini sudah ada 143.256 sekolah yang sudah menerapkan Kurikulum Merdeka.

Tentunya jumlah ini akan terus bertambah, sejak diresmikannya Kurikulum Merdeka sebagai acuan pembelajaran tahun 2022 di semua jenjang pendidikan, mulai dari TK, SD, SMP, hingga SMA.

Ada tiga karakteristik dari Kurikulum Merdeka, yaitu:

  1. Pembelajaran berbasis proyek
  2. Berfokus pada materi esensial
  3. Fleksibilitas guru
Halaman berikutnya

Keunggulan kurikulum merdeka..

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 91 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis