4. Pendaftaran UKPPPG di PMM
Dijadwalkan mulai 9 Agustus s.d. 7 September 2024
Jadi apabila Anda sudah menyelesaikan pembelajaran mandiri, langkah selanjutnya anda bisa melakukan pendaftaran UKPPPG melalui Platform Merdeka Mengajar.
Yang mana sudah dibuka pendaftarannya sejak tanggal 9 Agustus 2024, sudah dibuka jauh sebelum batas waktu menyelesaikan pembelajaran mandiri di PMM.
5. Unggah Dokumen UKPPPG
Dijadwalkan mulai 11 s.d. 15 September 2024
Langkah selanjutnya, Anda melakukan pengunggahan dokumen UKPPPG yang nantinya akan diinformasikan lebih lanjut dalam PMM.
6. Pelaksanaan Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK)
Di Jadwal pada tanggal 21 s.d. 22 September 2024
Dibagi menjadi 2 hari pelaksanaan UTBK ini yang mana nantinya guru akan melaksanakan ujian berkaitan dengan pembelajaran yang sudah dilewati sebelumnya.
7. Pelaksanaan Penilaian Ujian Kinerja
Di Jadwal pada tanggal 23 s.d. 29 September 2024
Pelaksanaan UKin dilaksanakan dalam kurun waktu 7 hari guru dapat mempergunakan waktu dengan sebaik mungkin untuk memberikan hasil yang terbaik.
Hasil UKin digunakan untuk menilai kompetensi pedagogik dan profesional guru.
Halaman selanjutnya,
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya