Kategori Beasiswa S2
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S2 perguruan tinggi akademik (PTA) baik dalam dan luar negeri.
- Beasiswa jenjang pendidikan S2 perguruan tinggi akademik join degree atau double degree ( bagi yang sedang kuliah dengan dua jurusan sekaligus di kampus berbeda )
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S2 perguruan tinggi vokasi (PTV) untuk dalam negeri.
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S2 pendidik dan tenaga kependidikan untuk dalam negeri.
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S2 pelaku budaya untuk dalam negeri dan luar negeri.
- Beasiswa Indonesia maju untuk dalamm negeri dan luar negeri.
Kategori Beasiswa S3
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S3 perguruan tinggi akademik (PTA) baik didalam negeri dan diluar negeri.
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S3 perguruan tinggi akademik joint degree atau double degree.
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S3 perguruan tinggi vokasi (PTV) untuk dalam negeri.
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S3 pendidik dan tenaga kependidikan untuk dalam negeri.
- Beasiswa untuk jenjang pendidikan S3 Dosen LPTK/Pendidikan Profesi Guru untuk luar negeri.
Program beasiswa dari LPDP terdiri dari beberapa kategori yang mencakup dari beasiswa dalam dan luar negeri pada jenjang pendidikan S1, S2, dan S3.
Itulah daftar program beasiswa pendidikan Indonesia di lingkugan kemendikbud dengan tujuan memberikan layanan mudah untuk pendidikan anak bangsa.
e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG
Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI
Ingin dibantu mendaftar member e-Guri.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)
(joz/law)
Halaman : 1 2