Dalam rangka merayakan Anniversary yang ke 3 Tahun, e-Guru.id menyelenggarakan Diklat Nasional Gratis bersertifikat 40JP pada tanggal 25 – 29 Juni 2022 tepatnya mulai pukul 13.30 WIB.
Diklat nasional gratis dengan judul “Penguatan Ketrampilan Mengajar pada Guru dalam Rangka Menyambut Tahun Ajaran Baru” dilaksanakan secara online dengan menghadirkan narasumber hebat dan spesial, diantaranya adalah :
- Dr. Achyar Ade, M.Pd. sebagai Fasilitator Pendidikan Inklusif P4TK TK PLB Kemdikbudristek RI dan sebagai Pelatih Ahli Program Sekolah Penggerak.
- Ir. Shahnaz Haque sebagai Aktris dan Praktisi Parenting
- Syaiful Muhlis, S.IP., M.Pd sebagai Penulis dan Instruktur e-Guru.id
- Dr. Nina Oktarina, S.Pd., M.Pd sebagai Dosen FE Universitas Negeri Semarang
Selain narasumber diatas, diklat nasional gratis ini akan menghadirkan Walikota Semarang sebagai Special Keynote Speaker.
Berikut rangkaian acara atau jadwal dari kegiatan diklat nasional gratis 40JP yaitu :
- Day 1 (Sabtu, 25 Juni 2022)
Dalam pertemuan pertama ini akan membahas materi dengan sub judul “Keterampilan Guru Abad 21 dalam Kurikulum Merdeka” yang akan disampaikan oleh Dr. Achyar Ade, M.Pd. sebagai Pelatih Ahli Program Sekolah Penggerak.
- Day 2 (Senin 27 Juni 2022)
Dalam pertemuan kedua ini membahas materi dengan sub judul “Membangun Komunikasi dan Kolaborasi Murid, Guru, dan Orang Tua” yang akan disampaikan oleh Ir. Shahnaz Haque sebagai Aktris dan Praktisi Penting.
- Day 3 (Selasa, 28 Juni 2022)
Dalam pertemuan ketiga ini akan membahas materi dengan sub judul “Meningkatkan Berpikir Kreatif pada Guru dengan Menulis Buku” yang akan disampaikan oleh Syaihul Muhlis, S.IP., M.Pd sebagai Penulis dan Instruktur e-Guru.id.
- Day 4 (Rabu, 29 Juni 2022)
Dalam pertemuan keempat ini akan membahas materi dengan sub judul “Mewujudkan Profil Pelajar Pancasila Melalui Peningkatan Pendidikan Karakter” yang akan disampaikan oleh Dr. Nina Oktarina, S.Pd., M.Pd. sebagai Dosen Universitas Negeri Semarang.
Untuk dapat mengikuti diklat nasional gratis ini, Anda harus mengikuti tata cara pendaftaran seperti di bawah ini :
- Gabung Channel Guru Era Digital https://t.me/egurudigital untuk mendapatkan informasi kegiatan.
- Subscribe Channel Youtube e-Guru TV https://www.youtube.com/c/eGuruTV
- Share Informasi ini ke 5 Grup Pendidik
- Mengisi Formulir Pendaftaran pada link berikut https://bit.ly/Diklat40JP_Anniversary
Apabila membutuhkan informasi lebih lanjut, maka Anda dapat menghubungi Kontak Admin di bawah ini :
08988960600 (Ika)
0895396344454 (Laily)
Halaman Selanjutnya
Memahami Keterampilan Mengajar
Halaman : 1 2 Selanjutnya