Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

- Editor

Sabtu, 16 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

6 Program Prioritas Kemendikmdasmen

6 Program Prioritas Kemendikmdasmen

Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah telah melaksanakan Rapat Kerja bersama Komisi X DPR RI yang mana menyampaikan beberapa program prioritas yang perlu guru ketahui.

Untuk mengetahui apa saja program prioritasnya, simak artikel ini hingga selesai.

Pada 6 November lalu telah dilaksanakan Rapat Kerja bersama dengan Komisi X DPR RI  di Jakarta. Prof Dr. Abdul Mu’ti M.Ed. selaku Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah memaparkan 6 program prioritas.

Dalam menerapkan 6 program prioritas tersebut Kemendikdasmen akan meanggalakan partisipas dari seluruh ekosistem pendidikan.

Tidak terkecuali guru, yang mestinya mendukung penuh agar pendidikan Indonesia semakin maju.

Berikut ini 6 Program Prioritas

1. Penguatan Pendidikan Karakter

Pendidikan karakter sebagai fondasi bagi seorang siswa untuk bertumbuh menjadi manusia yang bijaksana perlu dipupuk sejak usia sekolah, agar dapat menjadi bekal dan kebiasan memiliki karakter yang baik .

Beberapa programnya antara lain yaitu:

  • Pelatihan bimbingan konseling dan pendidikan nilai untuk guru kelas
  • Peningkatan kompetensi guru bimbingan konseling (BK) dan guru agama
  • Pengangkatan guru BK
  • Penanaman karakter Tujuh Kebiasaan Anak Indonesia
  • Makan siang bergizi

2. Wajib belajar 13 Tahun dan Pemerataan Kesempatan Pendidikan.

Program ini masih sangat perlu diperhatikan terlebih untuk daerah 3T yang kerap kali kurang mendapatkan perhatian untuk bisa mengenyam wajib belajar 13 tahun dengan layak.

Beberapa programnya antara lain yaitu:

  • Afirmasi pendidikan yang diselenggarakan oleh masyarakat: rumah belajar, pendidikan jarak jauh, dan PAUD.
  • Memfasilitasi relawan mengajar

3. Peningkatan Kualifikasi, Kompetensi, dan Kesejahteraan Guru

Peningkatan kompetensi serta kesejahteraan guru terus digencarkan oleh Menteri Pendidikan dari tahun ke tahun, sehingga semakin tahun juga menjadi semakin membaik.

Karena untuk bisa mencipatkan generasi emas para siswa siswanya, guru perlu mendapatkan kesejahteraan.

Beberapa programnya antara lain yaitu:

  • Peningkatan kualifikasi pendidikan guru minimal D-4/S-1
  • Pelatihan kompetensi guru
  • Peningkatan kesejahteraan melalui sertifikasi

4. Penguatan Pendidikan Unggul, Literasi, Numerasi dan Sains Teknologi

Kompetensi siswa yang unggul juga menjadi perhatian, mengingat tingkat literasi dan numerasi siswa indonesia masih tergolong tertinggal dengan negara negara lain.

Programnya antara lain yaitu:

  • Pendidikan matematika, sains, dan teknologi sejak usia dini
  • Pendidikan sekolah unggul dan pengembangan sekolah unggul
  • Penguatan pendidikan vokasi, kejuruan dan pelatihan.

Halaman selanjutnya,

5. Pemenuhan dan Perbaikan Saran dan Prasarana..

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 283 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis