Download Materi Hari Pertama Diklat Gratis : Pembelajaran Interaktif dengan Model Cooperatif

- Editor

Minggu, 27 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hari pertama diklat gratis pembelajaran interaktif dengan model cooperatif telah dilaksanakan pada tanggal 27 Maret 2022.

Materi yang disampaikan dalam pertemuan kali ini yaitu Model-Model Cooperativ pada Kurikulum Merdeka. Untuk dapat kembali mempelajari materi tersebut maka Anda dapat mengunduh atau mendownload file materinya dengan cara :

DOWNLOAD DISINI

DOWNLOAD DISINI

DOWNLOAD DISINI

Model pembelajaran kooperatif merupakan rangkaian kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh peserta didik dalam kelompok – kelompok tertentu untuk dapat mencapai tujuan pembelajaran yang telah dirumuskan.

Terdapat beberapa elemen dalam model pembelajaran kooperatif yaitu sebagai berikut :

  • Saling Ketergantungan Positif

Untuk mencapai keberhasilan dalam kerja kelompok itu tergantung dengan usaha dari setiap anggota kelompoknya. Guru perlu melakukan persiapan untuk menyusun tugas agar setiap anggota kelompok dapat menyelesaikan tugasnya masing-masing untuk mencapai tujuan dari setiap anggotanya. Dengan itu maka akan terbentuk kelompok yang efektif.

Dalam kerja sama kelompok ini, setiap anggota kelompok memahami bagian dari materi yang telah diberikan. Kemudian seluruh anggota kelompok saling bertukar informasi. Setiap anggota bertanggung jawab untuk menyelesaikan tugasnya dan kemudian akan dievaluasi oleh guru. Evaluasi yang dilakukan oleh guru memiliki dua jenis penilaian yaitu penilaian terhadap setiap peserta didik dan penilaian terhadap kelompok.

  • Tanggung Jawab Perseorangan

Model pembelajaran kooperatif menuntun peserta didik untuk dapat bertanggung jawab atas bagiannya agar dapat memberikan hasil yang baik. Peran seorang guru dalam mempersiapkan model belajar ini sangat penting, guru harus memperiapkan berbagai macam hal untuk metode kerja kelompok.

Untuk dapat menyelesaikan tugas kelompok, maka setiaap individu harus menyelesaikan tugasnya masing-masing terlebih dahulu.

Dengan hal tersebut maka akan telihat apabila terdapat peserta didik yang tidak menyelesaikan tugasnya. Sehingga anggota yang lain akan menuntut untuk menyelesaikannya sehingga tidak menghambat kerja kelompok.

  • Tatap Muka

Kegiatan dengan tatap muka akan menumbuhkan interaksi yang baik bagi para peserta didik, sehingga setiap kelompok diberikan kesempatan untuk dapat saling bertemu secara tatap muka sehingga dapat melakukan diskusi secara langsung.

Selain itu setiap anggota kelompok dapat saling mengenal satu sama lain dengan setiap individu yang memiliki berbagai macam perbedaan seperti dari segi ekonomi, latar belakang keluarga, dan pengalaman.

  • Komunikasi Antar Anggota

Peserta didik juga memerlukan bagaimana caranya berkomunikasi yang baik dan benar serta bagaiamana cara berpendapat, menyanggah pendapat orang lain dengan bahasa yang baik.

Dalam kegiatan pembelajaran seperti model ini, komunikasi yang baik juga diperlukan seperti dalam menyampaikan pendapat atau hasil yang telah dipelajari oleh setiap anggotanya.

  • Evaluasi

Guru melakukan evaluasi kepada kelompok untuk mengetahui hasi kerja dari setiap kelompok. Evaluasi dapat dilakukan sesekali dalam berjalannya proses pembelajaran kooperatif.

 

Untuk dapat menerapkan model pembelajaran kooperatif dengan lebih menarik maka Anda dapat mengikuti pelatihan di bawah ini.

Pelatihan yang dapat Anda ikuti yaitu berupa diklat premium yang diselenggarakan oleh Guru Juara secara online pada tanggal 4 – 7 April 2022.

Diklat ini mengangkat judul “Model Cooperatif Tipe Window Shopping Alternatif Belajar Menyenangkan pada Kurikulum Merdeka” yang akan menghadirkan narasumber hebat dan tentunya berpengalaman di bidangnya yaitu Ibu Lerry Alfayanti, M.Pd.

Dengan mengikuti diklat ini maka peserta akan mendapatkan beberapa fasilitas diantaranya adalah sebagai berikut :

  1. E-Sertifikat 35JP Bernama
  2. Akses Zoom Meeting
  3. Laporan Pengembangan Diri
  4. Seminat Kit berupa File Materi, Undangan, dan Rekap Daftar Hadir

Tentunya tidak hanya itu saja, pada diklat premium ini peserta akan diberikan BONUS berupa :

  1. Contoh Video Implementasi Metode Window Shopping dalam Pembelajaran
  2. Contoh Modul Ajar Metode Window Shopping
  3. Kumpulan Artikel Ilmiah Metode Window Shopping
  4. Buku Saku Kurikulum Merdeka Belajar
  5. E-Book Diklat Metode Window Shopping

Fasilitas dan Bonus yang diberikan sangat menarik dan tentu harus Anda dapatkan untuk dapat menerapkan pembelajaran yang lebih menarik.

Pendaftaran diklat ini dapat Anda lakukan dengan membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 99.000, namun bagi Anda yang mendaftar pada tanggal 27 – 28 Maret akan diberikan harga spesial yaitu sebesar Rp 74.500.

Maka dari itu tunggu apalagi, segera daftarkan diri Anda dan manfaatkan kesempatan untuk  mendapatkan harga spesial. Pendaftaran dapat dilakukan dengan cara KLIK DISINI.

Kemudian apabila Anda mengalami kesulitan dalam mendaftar atau membutuhkan informasi lebih terkait dengan diklat premium ini, maka Anda dapat menghubungi kontak Admin di bawah ini :

085641018173 (Susi)

(esy/esy)

Berita Terkait

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
Berita ini 79 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Sabtu, 16 November 2024 - 10:52 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis