Desain Pembelajaran Ala Kekinian, Generasi Z Pasti Ketagihan!

- Editor

Minggu, 14 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

4. Model Pembelajaran Self Direct

Menurut Trianto, model pembelajaran ini berarti suatu pendekatan yang ditujukan untuk mengembangkan pengetahuan deklaratif dan prosedural siswa.

Pengetahuan deklaratif merupakan pengetahuan tentang sesuatu yang bisa diungkapkan dengan kata-kata. Sementara, pengetahuan prosedural berkaitan dengan bagaimana melakukan sesuatu. 

Model pembelajaran langsung berfokus pada gaya mengajar guru yang terlibat aktif dalam kegiatan di kelas. Karena itu, beberapa ahli menyebutnya sebagai active teaching model.

Istilah lain dari model pembelajaran self direct adalah independent learning, self-instruction, self education, self-study, self-teaching, dan autonomous learning. Akan tetapi, semua istilah-istilah itu memiliki arti yang sama, yaitu kemandirian dalam belajar.

Model pembelajaran ini diterapkan di kelas dengan tujuan untuk memotivasi siswa agar dapat melakukan kegiatan pembelajaran secara mandiri agar mampu mencapai tujuan pembelajaran bersama.

Selain itu, model ini menjadi upaya untuk menambah pengetahuan, meningkatkan keahlian dan prestasi, serta mengembangkan diri agar menjadi lebih baik.

Dengan ini, siswa akan mampu menyadari kebutuhan belajar, tujuan belajar, pentingnya membuat strategi belajar yang tepat, dapat menilai hasil belajar sendiri, serta mempunyai tanggung jawab sendiri untuk menjadi agen perubahan dalam diri.

Halaman berikutnya

Model Pembelajaran Kooperatif..

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 168 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis