Contoh Pembuatan Modul Ajar P5 di Sekolah Berjenjang

- Editor

Sabtu, 13 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kurikulum Nasional Resmi Diterapkan, Ini Beberapa Pembaruan - Pembaruan Dari Kurikulum Merdeka

Kurikulum Nasional Resmi Diterapkan, Ini Beberapa Pembaruan - Pembaruan Dari Kurikulum Merdeka

3. Buku Teks

Ada dua Jenis buku teks pada kurikulum merdeka ini. Buku tersebut terdiri dari Buku teks utama dan buku teks pendamping.

Buku teks utama berfungsi untuk pembelajaran berdasarkan kurikulum yang berlaku. Buku teks utama juga terklasifikasi lagi menjadi dua yaitu buku siswa dan buku panduan guru.

Buku teks utama guru digunakan sebagai acuan guru untuk melaksanakan pembelajaan berdasarkan karakteristik siswa dan kaidah Kurikulum yang berlaku. Sedangkan buku teks siswa merupakan buku pegangan bagi peserta didik.

Setiap mata pelajaran tentu memiliki karakteristik yang berbeda. Sehingga tidak semuanya memerlukan buku teks siswa. Seperti pada mata pelajaan PJOK, Seni dan Prakarya hanya tersedia buku panduan guru saja.

Buku teks utama bersifat fleksibel dan kontekstual. Ada yang berbentuk cetak dan digital. Buku teks utama dapat disajikan dalam bentuk modular.

Buku teks utama dipakai secara terbatas di satuan pendidikan. Pelaksanaa Kuikulum Merdeka dalam rangka pemulihan pembelajaran.

Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2017 tentang Sistem Perbukuan, untuk mendapatkan naskah buku boleh dilakukan melalui penulisan, penerjemahan dan/atau penyaduran. 

Judul buku teks utama yang digunakan di satuan pendidikan pelaksana Kurikulum Merdeka ditetapkan oleh pemimpin unit utama yang membidangi kurikulum, asesmen, dan perbukuan atas nama Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Link Download Modul Ajar P5

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 2,356 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis