Berikut Daftar Program Beasiswa Guru Tahun 2023 yang Bisa Anda Daftar

- Editor

Sabtu, 11 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

2. Beasiswa MEXT Teacher Training Program 2023

Program beasiswa guru selanjutnya yang dapat diikuti tahun 2023 ini adalah MEXT Teacher Training 2023. Program ini terbuka untuk guru SD, SMP, SMA sederajat yang berminat untuk meningkatkan kemampuan dan kualitas mengajar. Beasiswa ini dibuka oleh Kementrian Pendidikan, Budaya, Olahrga, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Jepang.

Bagi guru yang diterima dalam program beasiswa ini akan dikirim untuk melaksanakan pendidikan di Jepang. Saat menempuh pendidikan di universitas nanti guru akan memperoleh pelatihan tentang cara mengajar, membuat rencana pembelajaran yang efektif, dan hal-hal lain yang dapat meningkatkan kualitas serta kapasitas guru.

Biaya selama menempuh perkuliahan di Jepang nanti akan ditanggung sepenuhnya oleh pemerintah hingga selesai. Peserta yang lolos beasiswa guru ini akan mendapatkan tunjangan hidup sebesar 143.000 Yen atau Rp 16,8 jura per bulan.

Tak hanya itu terkait biaya transportasi keberangkatan dan kepulangan Indonesia—Jepang serta pembuatan visa akan ditanggung oleh pemerintah tanpa ada ikatan dinas.

Syarat mengikuti Prgram MEXT Teacher Training Program 2023

  1. Usia maksimal peserta adalah 34 tahun pada tanggal 1 April 2023 atau peserta lahir setelah tanggal 2 April 1998);
  2. Kuaifikasi pendidikan pendaftar minimal D4 atau S1
  3. Saat ini berstatus sebagai pegawai negeri, swasta atau honorer yang sedang aktif mengajar di lembaga pendidikan formal seperti SD, SMP, SMA sederajat (SMK, Madrasah, dan lainnya), serta SLB;
  4. Sehat jasmani dan rohani;

Halaman Selanjutnya

beasiswa guru prasmul

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 276 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis