Menggunakan Whatsapp sebagai Media Belajar Daring, Kenapa Tidak?

- Editor

Kamis, 13 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Whatsapp Sebagai Media Belajar – Hampir setahun lebih pandemi Covid-19 menemani generasi menyongsong cita – cita. Namun, kondisi tersebut tentu tak pernah sekalipun menyurutkan motivasi dan impian mereka untuk meraih mimpi dan kesuksesan. 

Dari sisi para tenaga pendidik sendiri, mereka menggunakan berbagai cara agar target pembelajaran tercapai dengan hasil yang maksimal. 

Tak tanggung – tanggung, pelatihan maupun seminar mengenai inovasi pembelajaran seringkali diadakan untuk menjawab tantangan edukasi di masa pandemi. 

Salah satu inovasi yang hadir dan mudah penerapannya yakni terkait penggunaan Whatsapp sebagai media belajar daring.

Sebagian besar generasi tentu lebih sering menggunakan Whatsapp untuk sekedar komunikasi antar teman, keluarga atau bahkan sarana saling unggah story

Selain itu, popularitas Whatsapp sebagai aplikasi chatting tentu sudah tak diragukan lagi. Bahkan, hampir seluruh manusia lebih sering menggunakannya ketimbang berkomunikasi dengan biaya pulsa reguler. 

Inilah salah satu keuntungan yang didapatkan baik bagi para peserta didik maupun tenaga kependidikan apabila menggunakan Whatsapp sebagai media belajar

5 Kemudahan Penggunaan Whatsapp Untuk Belajar Daring

Menggunakan Whatsapp tentu akan memberi banyak kemudahan. Selain user interface-nya yang sederhana, ada juga beragam manfaat yang bisa didapatkan. Berikut beberapa kemudahan yang sudah admin rangkum sederhana :

1.   Tidak Perlu Instal Aplikasi Baru

Kemudahan pertama, para pengguna tidak perlu menginstal aplikasi baru. Mengapa? Sebab biasanya Whatsapp sudah terpasang dan menjadi bawaan smartphone zaman sekarang.

Hanya saja, jika ingin menggunakan fitur yang lebih baru, lakukan update jika memungkinkan. Hal ini tentu akan lebih banyak memberikan kemudahan. 

2.   Dijamin Jarang Nge-lag

Whatsapp juga mengklaim bahwa aplikasi ini tidak akan memberatkan smartphone. Selain itu, menggunakan Whatsapp ternyata tidak harus dengan internet yang super kencang.

Hal ini berguna untuk menjaga kestabilan belajar daring. Sebab, sayang sekali bagi peserta didik dengan tingkat jangkauan internet yang rendah dan tidak mengakses pembelajaran. Dengan adanya Whatsapp, permasalahan tersebut dapat teratasi. 

Kecuali, kalau ingin lebih maksimal misalnya seperti Video Call dan lain – lain, maka jangan lupa perhatikan koneksi internet dan tempatnya.

Namun sejauh ini, berdasar survei dari beberapa peserta didik yang sudah melazimi belajar menggunakan WA, banyak dari mereka yang merasa diuntungkan.

3.   Fitur Video Call yang Mumpuni

Selain itu, Whatsapp juga memfasilitasi adanya penggunaan fitur Video Call. Kabarnya, fitur ini akan diupgrade

Sehingga para tenaga pendidik akan lebih terpuaskan dengan mode pembelajaran ala Zoom tapi menggunakan Whatsapp. 

4.   Fitur Buat Grup dan Kirim Link Sepuasnya 

Selain itu, ada fitur buat grup yang dapat memudahkan anda untuk mengkoordinir para peserta didik dalam satu wadah. Dalam grup tersebut juga disematkan beberapa tools seperti video call, panggilan dan saling kirim lampiran baik berupa dokumen, gambar maupun hal yang lain. 

Selain itu, Whatsapp juga dapat memberikan kemudahan bagi peserta didik untuk saling bertukar link dan mengaktifkan fitur star. Fitur chat yang ditandai, akan menjadikan chat tersebut masuk dalam arsipan dokumen penting. 

Hal ini akan memudahkan peserta didik dapat mencari file maupun dokumen tanpa harus bingung.

 Nah, demikian ulasan mengenai mengoptimalkan penggunaan Whatsapp sebagai media belajar. Semoga ulasan ini dapat menjadi referensi bacaan yang menarik dan bermanfaat. 

Jangan lewatkan pelatihan untuk guru di bulan Januari 2022 tentang “Membuat Soal Praktis Menggunakan WhatsApp Auto Reply” yang diselenggarakan oleh e-Guru.id melalui link berikut ini:

DAFTAR DIKLAT

Diklat di atas dapat diikuti secara gratis bagi member e-Guru.id. Jadilah anggota member e-Guru.id untuk mendapatkan Diklat dan Seminar Nasional Gratis setiap bulannya: 

DAFTAR MEMBER

Info lebih lanjut: 
Telegram: CS_eguruid
WhatsApp: 081575345555

Berita Terkait

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Alur Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu 2024 : Panduan Lengkap
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:07 WIB

Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:43 WIB

Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis