Pengumuman dari Dirjen GTK Secara Langsung Menjadi Kabar Gembira untuk Para Guru, Simak Selengkapnya

- Editor

Kamis, 14 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar gembira ini disampaikan secara langsung oleh Nunuk Suryani selaku Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Dirjen GTK) untuk guru semua jenjang baik SD, SMP, SMA/SMK.

Untuk mengetahui apa pengumuman yang disampaikan ini, simak selengkapnya dalam artikel berikut ini.

Dalam salah satu tayangan video , Nunuk Suryani selaku Dirjen GTK menyampaikan kabar yang menggembirakan bagi guru PPPK yang kini memiliki peluang yang luas untuk mengembangkan karirnya.

Untuk karir PPPK itu ditambahkan, dari Kemendikbud sejauh yang bisa dilakukan oleh Kemdikbud yaitu salah satunya bagi guru PPPK yang sudah memiliki sertifikat pendidik dan memiliki sertifikat sebagai guru penggerak bisa menjadi kepala sekolah” Demikian penjelasan dari perempuan  yang kerap disapa Bu Nunuk.

Tidak sampai di situ, beliau juga melanjutkan lagi penuturannya “Guru PPPK yang memiliki sertifikat guru penggerak dan kemudian mengikuti UKKJ (Uji Kompetensi Kenaikan Jenjang Jabatan) sebagai pengawas sekolah maka juga bisa menjadi pengawas sekolah”.

Tentu 2 kabar ini menjadi kabar angin segar bahwa sekarang posisi guru PPPK juga tidak kalah dengan guru ASN karena sudah memiliki kesempatan yang sama untuk bisa melanjutkan karirnya.

Bu Nunuk juga berpesan “Bagi guru PPPK kami ingin Bapak dan Ibu bisa berkontribusi lebih jauh, karena visi yang pertama dari dirjen GTK adalah membuat profesi guru bermartabat dan membanggakan”.

Dari penuturannya ini membuktikan bahwa pemerintah memang sirus untuk membuat nasib guru untuk menjadi lebih baik.

Berkaitan dengan kesempatan guru PPPK menjadi kepala sekolah ternyata  juga sudah tertuang dalam Peraturan Mendikbud Nomor 40 Tahun 2021 tentang penugasan Guru Sebagai Kepala Sekolah.

Dalam regulasi tersebut tertuang pada Bab 2 tentang persyaratan penugasan guru sebagai kepala sekolah pada satuan pendidikan yang diselenggarakan pemerintah daerah atau masyarakat.

Halaman selanjutnya,

Guru yang diberikan penugasan sebagai…

Berita Terkait

Terbaru, Siaran Pers Kemdikbud untuk  Guru TK,SD, SMP, dan SMA/SMK Tertanggal 16 Mei 2024, Simak Selengkapnya!
Pengumuman Terbaru Kemendikbud Menanggapi Beredarnya Link Cek Peserta PPG  Daljab 2024
Kemdikbud Resmi Mengeluarkan Edaran Yang Dinanti Khusus Guru Non Sertifikasi 
Ternyata Ini Maksud Sekolah SD di Salatiga Study Tour Naik Pesawat Terbang
Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah
Dinas Pendidikan Jawa Tengah Larang Sekolah Gelar Study Tour
Update Terbaru 16 Mei: 100 Lebih Pemerintah Daerah Siap Salurkan TPG ke Rekening Guru. Cek Daerahmu…
Kemendikbud Imbau Para Guru Tidak Terjebak Pinjaman Online
Berita ini 19,527 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 10:22 WIB

Terbaru, Siaran Pers Kemdikbud untuk  Guru TK,SD, SMP, dan SMA/SMK Tertanggal 16 Mei 2024, Simak Selengkapnya!

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:37 WIB

Pengumuman Terbaru Kemendikbud Menanggapi Beredarnya Link Cek Peserta PPG  Daljab 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:29 WIB

Kemdikbud Resmi Mengeluarkan Edaran Yang Dinanti Khusus Guru Non Sertifikasi 

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:00 WIB

Ternyata Ini Maksud Sekolah SD di Salatiga Study Tour Naik Pesawat Terbang

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:30 WIB

Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:45 WIB

Update Terbaru 16 Mei: 100 Lebih Pemerintah Daerah Siap Salurkan TPG ke Rekening Guru. Cek Daerahmu…

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:35 WIB

Kemendikbud Imbau Para Guru Tidak Terjebak Pinjaman Online

Kamis, 16 Mei 2024 - 11:12 WIB

Contoh Perbedaan Tampilan PMM-nya Bagi Guru Terpanggil dan Tidak Terpanggil PPG Daljab 2024

Berita Terbaru

PPG Angkatan 1 Kemenag Resmi Dibuka pada 15 Mei 2023, Kuota untuk 6.300 Guru Madrasah

News

Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:30 WIB