Simak Beasiswa Sobat Bumi 2023 Untuk D3 Sampai S1!

- Editor

Jumat, 24 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PT Pertamina melalui Pertamina Foundation kembali membuka lagi beasiswa sobat bumi 2023 untuk mahasiswa agar bisa memperoleh beasiswa pendidikan sarjana S1 dan vokasi (D3/D4).

Sejak tahun 2011 lalu sampai tahun 2022 dari pertamina sudah banyak memberikan bantuan kepada pendidikan berupa beasiswa sobat bumi 2023 yang bisa diperoleh untuk mahasiswa jenjang D3 sampai S1.

Selama masa penademi, untuk alokasi penerima beasiswa sobat bumi juga masih terus meningkat dari tahun 2022 sudah memberikan kepada 285 mahasiswa, untuk tahun 2021 kepada 381 mahasiswa, dan tahun 2022 kepada 420 penerima.

Mengenai penerima sobat bumi Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Brenda telah mengatakan bahwa untuk beasiswa sobat bumi telah mengajarkan bagaimana caranya untuk berprestasi sekaligus bisa berdampak positif untuk masyarakat luas.

Untuk pendaftaran beasiswa sobat bumi 2023 akan dibuka pada tanggal 20 Maret sampai tanggal 25 April 2023 yang dimana informasi serta syarat syaratnya bisa anda simak dibawah ini.

Untuk cakupan beasiswa sobat bumi 2023 pertamina.

Melansir dari laman Pertamina Foundation maka berikut merupakan komponen bantuan untuk mahasiswa yang akan di berikan :

  • Pertama terdapat bantuan biaya pendidikan yang merupakan bantuan untuk pembayaran sumbangan penyelenggara pendidikan atau SPP untuk perguruan tinggi yang termasuk juga mengenai pembayaran praktikum, buku serta pembinaan untuk mahasiswa.
  • Berikutnya terdapat bantuan biaya hidup yang merupakan bantuan pendukung untuk kegiatan pendidikan. Untuk pemberian bantuan biaya hidup sudah melekat dengan bantuan biaya pendidikan. Dalam hal ini mahasiswa atau mahasiswi yang mengajukan cuti kuliah sehingga tidak memperoleh pembiayaan beasiswa pendidikan maka untuk biaya hidup juga akan diberhentikan hingga mahasiswa bisa menyelesaikan cutinya.
  • Bantuan kegiatan aksi sobat bumi. Untuk penerimaan beasiswa diharuskan agar tetap aktif dalam terlibat kegiatan kegiatan sosial, pelestarian lingkungan serta bisa berkontribusi positif dalam perbaikan lingkungan sekitar. Akan diberikan bantuan yang sifatnya stimulant dengan memiliki besaran akan disesuaikan pada kemampuan dari pihak pertamina foundation untuk kegiatan green living dan environman sustainability yang bisa dilaksanakan dengan cara perorangan atau kelompok.

Halaman Selanjutnya

Training Capacity Building

Berita Terkait

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!
Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:38 WIB

Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024

Senin, 23 September 2024 - 11:47 WIB

Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis