Tenaga honorer – Terdapat data penting tenaga honorer yang diumukan oleh BKN berkaitan dengan usia, masa kerja, jabatan dan jumlah tenaga yang dibutuhkan.
Badan Kepegawaian Negara atau BKN telah merilis lima kategori tenaga honorer yang masuk ke dalam data lima besar. Data tersebut telah diambil dari data per tanggal 31 Oktober 2022.
Data ini tentunya dapat dijadikan informasi penting untuk non Aparatur Sipil Negara (ASN) atau tenaga honorer yang berada di lingkungan instansi pemerintahan.
Adapun data penting yang berkaitan dengan usia, masa kerja, jabatan dan pendidikan yang tidak sesuai dengan aturan pendataa non ASN tahun 2022, diantarannya sebagai berikut:
Satuan Pengamanan
- Satuan pengamanan pusat dengan jumlah sebanyak 23 orang
- Satuan pengamanan daerah dengan jumlah sebanyak 487 orang
Jadi total semuanya yaitu sebanyak 510 orang. Sedangkan untuk total secara keseluruhan tenaga honorer yang ada pada satuan pengamanan yaitu sebanyak 73.415.
Tenaga Kebersihan
- Tenaga Kesehatan pusat dengan jumlah sebanyak 17 orang
- Tenaga Kesehatan daerah dengan jumlah sebanyak 455 orang
Jadi untuk total semuanya yaitu sebanyak 472 orang. Sedangkan itu untuk total secara keseluruhan tenaga honorer dalam tenaga kebersihan yaitu sebanyak 53.863 orang.
Pengemudi
- Pengemudi pusat dengan jumlah sebanyak 15 orang
- Pengemudi daerah dengan jumlah sebanyak 288 orang
Jadi total semuanya yaitu terdapat sebanyak 303 orang. Sedangkan itu untuk total secara keseluruhan tenaga honorer pengemudi yaitu sebanyak 5.915 orang
Lebih lanjutnya lagi terdapat sebanyak 8.159 data mas kerja untuk non ASN yang bekerja di bawah 1 tahun.
Kemudian terdapat sebanyak 189 orang dengan usia berada di bawah 20 tahun dan terdapat sebanyak 1.599 orang untuk usia di atas 56 tahun. Jadi untuk total semuanya yaitu 1.788 orang.
Selanjutnya untuk tenaga non ASN yang tidak memiliki keterangan ijazahnya terdapat sebanyak 2.655 orang.
Kondisi data tersebut merupakan kondisi data per 31 Oktober 2022 pada pukul 17.00 WIB.
Selain data dari satuan pengamanan, tenaga kebersihan dan pengemudi, juga terdapat 5 besar jumlah tenaga non ASN berdasarkan jabatan, diantarannya yaitu sebagai berikut:
Halaman Selanjutnya
Untuk tenaga pendidik terdapat sebanyak
Halaman : 1 2 Selanjutnya