Unduh Materi Kedua : Meningkatkan Ideal Performance Proyek dalam Kurikulum Merdeka

- Editor

Rabu, 30 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

e-Guru.id berkolaborasi bersama Dinas Pendidikan Kota Semarang menyelenggarakan Diklat Online Gratis bersertifikat 40 JP Bertajuk  Menjadi Guru Kreatif Melalui Pembelajaran Berbasis Proyek yang diselenggarakan mulai 29 November – 2 Desember 2022. Hari ini sudah memasuki pertemuan kedua.

Diklat yang diikuti oleh ribuan peserta melalui streaming Youtube dan Zoom Meeting dengan pertemuan kedua dipandu oleh instruktur spesial yaitu Ibu Petra Kristi Mulyani, S.Pd.m M.Ed., Ph.D. yang merupakan Dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Negeri Semarang.

Bahasan di pertemuan kedua diklat online gratis  ini adalah Meningkatkan Ideal Performance Proyek dalam Kurikulum Merdeka dimana tujuan pertemuan kedua  diklat ini harapannya peserta dapat mengetahui bagaimana dapat meningkatkan performance dalam menyajikan pembelajaran projek dalam Kurikulum Merdeka.

Review Pertemuan Kedua

Hasil PISA menunjukan bahwa terdapat penurunan tingkat literasi dan numerasi pendidikan Indonesia yang diperparah oleh adanya pendemi covid 19, yang menyebabkan learning loss.

Atas dasar itu Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melakukan penyederhanaan dengan adanya Kurikulum Darurat yang dilaksanakan saat masa pandemi, dan mengeluarkan kebijakan Kurikulum Merdeka.

Arah perubahan kurikulum: struktur lebih fleksibel, materi esensial, keleluasan bagi guru, ketersediaan aplikasi dan referensi .

Karakterisik Utama Kurikulum Merdeka

  • Pembelajaran BERBASIS PROJEK untuk pengembangan soft skills dan karakter sesuai profil pelajar Pancasila.
  • Fokus pada materi ESENSIAL sehingga ada waktu cukup untuk pembelajaran yang MENDALAM bagi kompetensi dasar seperti literasi dan numerasi.
  • Fleksibilitas bagi guru untuk melakukan pembelajaran yang TERDIFERENSIASI sesuai dengan kemampuan peserta didik dan melakukan penyesuaian dengan konteks dan muatan lokal.

Halaman selanjutnya

Link download materi…

Berita Terkait

Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Komunikasi
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Kerjasama
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Integritas
Berita ini 135 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:58 WIB

Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024

Rabu, 20 November 2024 - 10:51 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan

Rabu, 20 November 2024 - 09:58 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain

Rabu, 13 November 2024 - 10:57 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik

Senin, 11 November 2024 - 11:59 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis