Keunggulan Pembuatan Game Edukatif Android dengan Articulate Storyline 3

- Editor

Kamis, 26 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Game Edukatif Android Aplikasi Articulate Storyline merupakan software yang bisa dimanfaatkan untuk membuat berbagai jenis kebutuhan seperti presentasi, game edukasi dengan tampilan yang menarik.

Sebagai perangkat lunak yang digunakan untuk mengolah gambar, teks, animasi maupun audio dan video, Articulate Storyline memiliki banyak fitur penunjang termasuk untuk membuat video, timeline, game edukasi, serta karakter yang bisa langsung dilakukan.

Sotware yang dikenal juga dengan multimedia authoring tools ini memang ditujukan untuk membuat berbagai jenis kreasi multimedia yang bersifat interaktif sehingga sangat cocok untuk diaplikasikan dalam menunjang proses pelaksanaan pembelajaran.

Hasil olahan dari software ini berbentuk media dengan basis utama website atau file aplikasi dengan format exe yang bisa dioperasikan untuk berbagai perangkat mulai dari komputer, tablet hingga smartphone baik yang menggunakan sistem operasi Android maupun Mac OS.

Articulate Storyline yang sudah dikembangkan hingga versi ketiga (Articulate Storyline 3) ini memang ditujukan untuk mengolah daya kreativitas guru dalam membuat berbagai jenis media pembelajaran berbasis teknologi termasuk game edukatif Android dalam bentuk storyline yang menarik dengan tampilan visual yang atraktif.

Banyak keunggulan yang bisa diperoleh dengan memanfaatkan aplikasi ini untuk kebutuhan pelaksanaan pembelajaran melalui media digital, berikut beberapa di antaranya:

Berita Terkait

Kabar Gembira untuk Guru TK, SD, SMP, dan SMA/SMK Baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi , Agenda Penting Dimulai 4 Mei 2024
Bagaimana Nasib Pencairan Tambahan 100% 1 Bulan TPG ? Ini Regulasi Yang Berlaku Sebenarnya!
Terungkap 2 Penyebab Guru Honorer Belum Diangkat PPPK, Wajib Diperhatikan!
Update Terbaru, MenPAN RB Beri Keterangan : CPNS dan PPPK 2024 Segera Dibuka Setelah Hal Ini Selesai!
Kemdikbud Beri 2 Kabar Gembira untuk Semua Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Jenjang PAUD, SD, dan SMP
Cara Mengetahui NIP dan Lokasi Penempatan PPPK Guru Meskipun Belum Penyerahan SK
Update Pencairan Gaji Rapelan dan Tunjangan Guru Tw 1 di Berbagai Daerah Terhitung Awal Mei
Kabar Gembira Khusus Guru Non Sertifikasi dari Ditjen GTK, Segera Cek Per 6 Mei 2024
Berita ini 140 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:56 WIB

Kabar Gembira untuk Guru TK, SD, SMP, dan SMA/SMK Baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi , Agenda Penting Dimulai 4 Mei 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:34 WIB

Bagaimana Nasib Pencairan Tambahan 100% 1 Bulan TPG ? Ini Regulasi Yang Berlaku Sebenarnya!

Jumat, 3 Mei 2024 - 06:52 WIB

Terungkap 2 Penyebab Guru Honorer Belum Diangkat PPPK, Wajib Diperhatikan!

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Update Terbaru, MenPAN RB Beri Keterangan : CPNS dan PPPK 2024 Segera Dibuka Setelah Hal Ini Selesai!

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:22 WIB

Kemdikbud Beri 2 Kabar Gembira untuk Semua Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Jenjang PAUD, SD, dan SMP

Rabu, 1 Mei 2024 - 10:14 WIB

Update Pencairan Gaji Rapelan dan Tunjangan Guru Tw 1 di Berbagai Daerah Terhitung Awal Mei

Selasa, 30 April 2024 - 10:32 WIB

Kabar Gembira Khusus Guru Non Sertifikasi dari Ditjen GTK, Segera Cek Per 6 Mei 2024

Selasa, 30 April 2024 - 09:53 WIB

Bulan Mei Guru dan Kepala Sekolah Siap Mendapatkan TPP Namun  Ada Yang Tidak, Bagaimana Regulasi Sebenarnya?

Berita Terbaru