9 Negara dengan Sistem Pendidikan Terbaik di Dunia

- Editor

Minggu, 25 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

  1. Jepang

Jepang merupakan negara dengan sistem pendidikan terbaik di Asia, bahkan masuk ke jajaran sistem pendidikan terbaik di dunia. Hal tersebut tidak mengherankan karena sistem pendidikan di Jepang menerapkan profesionalisme yang tinggi dan menerapkan peraturan dengan standar terbaik untuk kemajuan negara.

Khusus di bidang teknologi, Jepang memiliki lembaga pendidikan tinggi yang berfokus pada pelajaran dan penerapan teknologi lanjutan dengan sangat detail.

  1. Korea Selatan

Selanjutnya, negara dengan sistem pendidikan terbaik di dunia adalah Korea Selatan. Terdapat beberapa faktor pendukung yang menyebabkan pendidikan di negeri Gingseng ini maju, yaitu:

  • Sistem pengelolaan pendidikan dilakukan sepenuhnya oleh pemerintah;
  • Sistem pendidikan di Korea Selatan terdiri dari tiga jenjang, yaitu: pendidikan primer, pendidikan sekunder, dan pendidikan tinggi.
  • Reformasi kurikulum pendidikan di Korea Selatan dimulai dari tahun 1970an melalui koordinasi pembelajaran teknik dalam kelas dan pemanfaatan teknologi. Sedangkan guru bertugas untuk melakukan perencanaan pengajaran, diagnosis pelajar, membimbing siswa untuk belajar dengan berbagai program, melakukan tes terhadap siswa dan menilai hasil belajarnya, serta untuk masuk ke sekolah tingkat menengah tidak ada saringan.
  • Warga negara Korea Selatan sangat terobsesi dengan pendidikan yang berkualitas.

[Silahkan dibagikan kepada guru-guru di seluruh Indonesia]
Dapatkan informasi guru terupdate dengan join channel telegram: https://t.me/naikpangkatdotcomPenulis : SM

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 41 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis