5 Rekomendasi Ice Breaking Indoor Terbaik

- Editor

Minggu, 20 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

photo by pexels

photo by pexels

Tepuk Tangan

Siapa yang tidak suka tepuk tangan? Pastinya, setiap siswa menyukai itu. Bunyinya yang meriah membangkitkan gairah belajar. Kegiatannya sederhana, tetapi dampaknya efektif luar biasa. Suasana yang tegang bisa cair seketika. Bagaimana caranya?

Tugas guru adalah mengucapkan kata atau melakukan aktivitas tertentu, sedangkan siswa bertepuk tangan sesuai perintah. Misalnya, guru mengucapkan kalimat sapaan. Jika selamat pagi, siswa harus bertepuk tangan dua kali, selamat siang tiga kali, dan selamat malam empat kali.

Selain itu, guru juga bisa menyelipkan plesetan, tebak-tebakan, atau lainnya. Dijamin siswa akan jauh lebih antusias. Guru bisa mengulangi kegiatan ini sampai suasana yang diharapkan tercapai. Setelah itu, kegiatan belajar bisa berjalan lagi dengan keadaan kelas yang lebih kondusif.

Tebak Gambar

Untuk icbreaking tebak gambar, guru bisa melakukannya dengan gaya yang beragam. Yang paling umum, biasanya, guru menyiapkan potongan gambar, baik gambar hewan, bangunan, atau apapun. Tugas guru adalah menunjukkan potongan tersebut dan siswa menebak gambar apa itu. Meski sederhana, kegiatan ini mampu membuat siswa berpikir kreatif dan semangat mencari jawaban. Apalagi, guru menyediakan reward tertentu, siswa akan lebih antusias.

Quiz

Quiz termasui icbreaking paling seru dan sangat bagus untuk IQ anak. Soal atau tebakan dalam quiz tentunya akan mengasah daya ingat anak. Caranya, guru cukup memberi pertanyaan dan siswa berebut untuk menjawab. Agar lebih terstruktur, guru bisa membagi kelas menjadi dua kelompok atau lebih. Dengan begitu, siswa akan lebih kompak untuk bertukar pikiran.

Itulah beberapa ice breaking indoor yang bisa guru terapkan di dalam kelas. Semua kegiatan di atas pasti bisa menghilangkan rasa bosan anak. Sebaliknya, anak-anak akan mengikuti pelajaran dengan baik. Good luck!

E-guru.id mengadakan pelatihan bersertifikat 32JP dengan judul “Berbagai Praktik Baik Pelaksanaan Kurikulum Merdeka” Diklat akan diadakan 9- 19 November 2022 dengan instruktur yang luar biasa. Selain itu setiap peserta mendapatkan fasilitas lengkap seperti materi pelatihan, e-sertifikat 32JP, full suport dari tim instruktur dan laporan pengembangan diri. Daftar Sekarang di link berikut https://online.e-guru.id/aff/40180/2197/checkout dan dapatkan seminar gratis serta bonus lainnya.

Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.

 

(RAW)

Berita Terkait

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru
Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan
Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan
Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21
Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal
Ciri-Ciri Guru Tidak Mampu Mengelola Kelas dengan Baik, Ini Solusinya!
Model-Model Pengelolaan Kelas yang  Inovatif Dapat Guru Gunakan di Kelas
Cara Pengelolaan Kelas yang Kreatif Mendorong Literasi dan Numerasi Siswa
Berita ini 85 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 10:58 WIB

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru

Rabu, 11 September 2024 - 21:34 WIB

Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan

Rabu, 11 September 2024 - 21:20 WIB

Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan

Selasa, 10 September 2024 - 12:28 WIB

Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21

Selasa, 10 September 2024 - 11:41 WIB

Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis