4 Materi yang Diajarkan dalam Program Guru Penggerak

- Editor

Minggu, 11 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Modul 4: Selebrasi, Refleksi, Kolaborasi, dan Aksi

Modul keempat ini durasinya paling lama, yaitu dapat diselesaikan selama tiga bulan. Selama itu, peserta calon Guru Penggerak akan diajak melakukan refleksi terhadap materi-materi yang telah diberikan sebelumnya. Selain itu juga diminta untuk melakukan praktik menjadi fasilitator kelompok menuju perubahan pendidikan ke arah positif. 

Di bagian terakhir ini, para peserta juga diajak untuk membagikan praktik baik yang telah dilakukan dalam memimpin pembelajaran. 

Nah, demikian tadi adalah materi yang diajarkan dalam Program Guru Penggerak. Jika Anda berminat mengikuti program tersebut, dapat langsung mengunjungi laman resmi Guru Penggerak di link berikut ini: https://sekolah.penggerak.kemdikbud.go.id/gurupenggerak/

Di halaman online tersebut, Anda dapat memantau kapan Program Guru Penggerak dibuka. Untuk tahun 2022 ini, Program Guru Penggerak angkatan ke-9 dan 10, dibuka mulai tanggal 12 Desember 2022 dan ditutup pada 10 Januari 2023. Jika Anda tertarik untuk mengikutinya, segera siapkan berbagai persyaratan termasuk Daftar Riwayat Hidup (CV), menulis essai, dan juga menjalani sejumlah tes. 

Sebelum Anda mengikuti Program Guru Penggerak dan ingin meningkatkan kompetensi sebagai guru, silakan bergabung dengan komunitas Guru Era Digital di kanal Telegram melalui link berikut ini: https://t.me/egurudigital

Daftarkan diri Anda sebagai anggota e-Guru.id dan dapatkan pelatihan gratis setiap bulan untuk meningkatkan kompetensi sebagai pendidik. Caranya, klik pada link ini atau poster berikut untuk gabung menjadi member e-Guru.id!

(shd/shd)

Berita Terkait

Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!
Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3
Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!
Telah Berlaku Aturan Baru Seragam Dinas ASN bagi PNS Maupun PPPK Tahun 2024
Ini Pelamar Prioritas PPPK Guru 2024 yang Diangkat Tanpa Tes! Cek Nama Anda
Cara Meningkatkan Kolaborasi Guru dan Siswa untuk Peningkatan Literasi dan Numerasi
Kolaborasi Guru sebagai Kunci Peningkatan Kemampuan Literasi dan Numerasi Siswa
Berita ini 155 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 11:25 WIB

Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya

Jumat, 20 September 2024 - 10:37 WIB

10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!

Kamis, 19 September 2024 - 11:58 WIB

Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3

Kamis, 19 September 2024 - 11:23 WIB

Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!

Sabtu, 14 September 2024 - 11:02 WIB

Telah Berlaku Aturan Baru Seragam Dinas ASN bagi PNS Maupun PPPK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis