Mencapai Tujuan Pembelajaran
Setiap kegiatan belajar mengajar dilakukan dengan adanya panduan yang dinamakan kurikulum. Turunannya yaitu silabus dan rancangan pembelajaran harian. Panduan-panduan ini memiliki tujuan pembelajaran yang harus dipenuhi siswa maupun guru.
Maka dari itu, untuk mencapai tujuan yang ada di dalam kurikulum, guru harus menyiapkan metode yang tepat bagi siswa. Tak hanya itu, guru pun harus memikirkan cara agar siswa dapat memahami mata pelajaran yang sedang mereka pelajari.
Itu dia beberapa keahlian yang harus dimiliki guru saat ini. Artinya, sebenarnya banyak kemampuan yang perlu dikuasai guru agar tercipta pembelajaran yang sukses.
Sebagai seorang guru, sudah sepantasnya tak mengenal habis untuk belajar demi mengabadikan diri pada negeri dan mencerdaskan anak bangsa.
Daftarkan diri Anda sebagai anggota e-Guru.id dan dapatkan pelatihan gratis setiap bulan untuk meningkatkan kompetensi sebagai pendidik. Caranya, klik pada link ini atau poster berikut untuk gabung menjadi member e-Guru.id!
(feb/shd)
Halaman : 1 2