Fungsi Penilaian
Berikut ini merupakan beberapa fungsi penilaian, antara lain yaitu :
- Formatif, yaitu merupakan umpan balik bagi guru sebagai dasar untuk memperbaiki proses belajar mengajar dan mengadakan program remedial bagi siswa yang belum menguasai sepenuhnya materi yang dipelajari.
- Sumatif, yaitu dapat mengetahui tingkat penguasaan siswa terhadap materi pelajaran, menentukan angka nilai sebagai bahan keputusan kenaikan kelas dan laporan perkembangan belajar siswa, serta dapat meningkatkan motivasi belajar siswa.
- Diagnostik, yaitu dapat mengetahui latar belakang siswa (psikologis, fisik, dan lingkungan) yang mengalami kesulitan belajar.
- Seleksi dan penempatan, yaitu hasil penelitian dapat dijadikan dasar untuk menyeleksi dan menempatkan siswa sesuai dengan minat dan kemampuannya.
Demikian informasi mengenai Fungsi dan tujuan penilaian semoga dapat meningkatkan wawasan dan bermanfaat bagi Anda.
Ingin memahami lebih lanjut mengenai Penilaian Pembelajar? Ikuti Pelatihan 32 JP Menyusun Dokumen Penilaian Pembelajaran Dengan Praktis.
Narahubung : wa.me/6289512348529 (Rahma)
Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2