Struktur Esai yang Perlu Diperhatikan Baik-baik

- Editor

Minggu, 7 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi guru menulis buku

ilustrasi guru menulis buku

Menulis inti/isi bisa dilakukan dengan cara berikut ini.

  1. Memberikan contoh tentang topik yang dibahas
  2. Menguraikan kejadian atau peristiwa yang berkaitan dengan topik utama secara kronologis
  3. Menambahkan anekdot yang berhubungan dengan topik
  4. Menguraikan istilah-istilah tertentu yang penting untuk diketahui pembaca dan masih relevan
  5. Menganalisis penyebab atau asal-usul topik yang sedang dibicarakan
  6. Menambahkan beberapa akibat atau konsekuensi yang berhubungan dengan topik
  7. Mendeskripsikan fisik atau watak orang, barang, tempat, atau ucapan yang dibicarakan
  8. Menggunakan kombinasi beberapa teknik di atas.

3. Penutup/Kesimpulan

Kesimpulan merupakan bagian yang berisi tentang ringkasan pembahasan atau penguatan tentang topik yang telah dipaparkan sebelumnya. Pada bagian ini  penulis dapat menuliskan dengan singkat, padat, dan jelas.

Tujuan adanya penutup agar pembaca tahu bahwa mereka sudah berada di akhir esai.

Biasanya penulis kerap  menggunakan kata transisi seperti “singkatnya”, “akhirnya”, dan masih banyak lagi.

Hal yang perlu diingat bahwa, penulis jangan sampai memberikan informasi baru pada bagian penutup agar esai tidak terputus. Apabila masih ada informasi tambahan yang dirasa penting, maka cantumkan pada bagian inti/isi.

Demikian penjelasan terkait struktur esai, nantikan informasi terbaru lainnya.

(Nyl)

Berita Terkait

Macam-Macam Publikasi Ilmiah untuk Guru Guna Memperkuat Profesionalisme
Masih bingung cara menulis esai? Begini ternyata caranya
Ternyata ini Jenis-jenis Esai yang Perlu Kita Pahami
Belajar Menulis Esai Menjadi Penting Bagi Semua Kalangan, Simak Penjelasannya!
Belajar Menulis Esai, Yuk Kenali Bersama
Berikut Jenis-jenis Karya Ilmiah yang Penting Diketahui Pendidik
Tips dan trik menulis artikel ilmiah yang baik dan benar.
Kumpulan Link Mencari Referensi Jurnal Nasional dan Internasional Untuk Karya Ilmiah Guru
Berita ini 177 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Juni 2023 - 19:28 WIB

Macam-Macam Publikasi Ilmiah untuk Guru Guna Memperkuat Profesionalisme

Rabu, 10 Mei 2023 - 19:31 WIB

Masih bingung cara menulis esai? Begini ternyata caranya

Senin, 8 Mei 2023 - 19:08 WIB

Ternyata ini Jenis-jenis Esai yang Perlu Kita Pahami

Minggu, 7 Mei 2023 - 12:26 WIB

Struktur Esai yang Perlu Diperhatikan Baik-baik

Sabtu, 6 Mei 2023 - 21:44 WIB

Belajar Menulis Esai Menjadi Penting Bagi Semua Kalangan, Simak Penjelasannya!

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis