Penting Diketahui ASN! Akan Ada Perubahan Golongan dan Pangkat Bagi PNS? Berikut Penjelasan Selengkapnya

- Editor

Jumat, 15 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selain memperoleh gaji pokok, seorang PNS juga akan memperoleh tunjangan yang mempunyai sifat yang berbeda-beda sesuai dengan masa kerjanya, instansi dimana PNS tersebut bekerja, dan jabatan yang dimiliki, baik itu secara struktural ataupun fungsional.

Adapun secara umum pangkat dan golongan PNS ini dapat menentukan besaran gaji dan tunjangan yang dapat diterima oleh seorang PNS. Berikut daftar golongan dan pangkat PNS terbaru yakni:

A. Golongan I (Juru)

a. Golongan Ia (juru muda): Rp 1.560.800-Rp 2.335.800

b. Golongan Ib (juru muda tingkat I): Rp 1.704.500-Rp 2.472.900

c.  Golongan Ic (juru): Rp 1.776.600-Rp 2.577.500

d. Golongan Id (juru tingkat I): Rp 1.851.800-Rp 2.686.500

 

B. Golongan II (Pengatur)

a. Golongan IIa (pengatur muda): Rp 2.022.200-Rp 3.373.600

b. Golongan IIb (pengatur muda tingkat I): Rp 2.208.400-Rp 3.516.300

– Golongan IIc (pengatur): Rp 2.301.800-Rp 3.665.000

– Golongan IId (pengatur tingkat I): Rp 2.399.200-Rp 3.820.000

 

C. Golongan III (Penata)

a. Golongan IIIa (penata muda): Rp 2.579.400-Rp 4.236.400

b. Golongan IIIb (penata muda tingkat 1): Rp 2.688.500-Rp 4.415.600

c. Golongan IIIc (penata): Rp 2.802.300-Rp 4.602.400

d.  Golongan IIId (penata tingkat I): Rp 2.920.800-Rp 4.797.000

 

D. Golongan IV (Pembina)

a. Golongan IVa (pembina): Rp 3.044.300-Rp 5.000.000

b. Golongan IVb (pembina tingkat I): Rp 3.173.100-Rp 5.211.500

c. Golongan IVc (pembina muda): Rp 3.307.300-Rp 5.431.900

d. Golongan IVd (pembina madya): Rp 3.447.200-Rp 5.661.700

e.  Golongan IVe (pembina utama): Rp 3.593.100-Rp 5.901.200

Sedangkan pola karier dalam PNS juga memiliki keterkaitan dengan pendidikan formal, diklat jabatan, usia, masa kerja, pangkat atau golongan ruang, tingkat jabatan, pengalaman jabatan, penilaian prestasi kerja, dan kompetensi jabatan. Selain itu, untuk golongan dalam PNS ini juga dipengaruhi jabatan yang diduduki dan atau pendidikan formal yang dimiliki dan untuk jabatan PNS disusun berdasarkan pada nilai dan kelas jabatan dari suatu satuan organisasi.

Daftar Sekarang! Jadilah Member e-Guru.id Untuk Meningkatkan Pengetahuan Serta Kemampuan Anda Agar Bisa Menjadi Pendidik Yang Hebat. Dapatkan Berbagai Macam Pelatihan Gratis Serta Berbagai Bonus Lainnya. Daftar Sekarang dan Dapatkan Diskon Hingga 50%

DAFTAR SEKARANG

Penulis : (EYN/EYN)

Berita Terkait

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi
Undang-Undang Baru Terbit, PPPK dan PNS Kini Nyaris Tak Ada Bedanya
Pengumuman Resmi Kemendikbud untuk Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi Bersiap 25 April 2024
Keterangan Kemenkeu Tentang Jadwal Pencairan Tambahan 1 Bulan TPG dan Tamsil untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi
Guru Sertifikasi Mendapatkan Kabar gembira, Tunjangan Sertifikasi Triwulan 1 Sudah Mulai Pencairan Update 24 April
Kabar Gembira, Ditjen GTK Sampaikan Skema PPG Daljab 2024 Lebih Mudah dan Fleksibel!
Baru Saja Rilis Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2024, Anda Wajib Bersiap- Siap!
Berita ini 516 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!

Kamis, 25 April 2024 - 10:25 WIB

Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi

Kamis, 25 April 2024 - 09:57 WIB

Undang-Undang Baru Terbit, PPPK dan PNS Kini Nyaris Tak Ada Bedanya

Kamis, 25 April 2024 - 09:55 WIB

Pengumuman Resmi Kemendikbud untuk Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi Bersiap 25 April 2024

Rabu, 24 April 2024 - 11:42 WIB

Keterangan Kemenkeu Tentang Jadwal Pencairan Tambahan 1 Bulan TPG dan Tamsil untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi

Rabu, 24 April 2024 - 10:17 WIB

Kabar Gembira, Ditjen GTK Sampaikan Skema PPG Daljab 2024 Lebih Mudah dan Fleksibel!

Selasa, 23 April 2024 - 17:00 WIB

Baru Saja Rilis Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2024, Anda Wajib Bersiap- Siap!

Senin, 22 April 2024 - 11:41 WIB

Pengumuman Penting BKN tentang Nasib Guru Honorer Yang Tidak Terdata di Data Base BKN

Berita Terbaru