Dengan demikian proses penilaian meliputi menentukan objek yang akan dinilai, membuat atau menentukan kriteria ukuran, mengumpulkan data, baik melalui tes maupun non tes dan membuat keputusan.
Sehingga dapat didefinisikan penilaian sebagai komponen dalam evaluasi yang digunakan untuk mendapatkan informasi dalam bentuk apapun yang bersifat kualitatif sebagai dasar pengambilan keputusan tentang tingkatan pengetahuan siswa secara menyeluruh. Secara sederhana penilaian (assessment) dapat pula diartikan sebagai proses pengukuran untuk memperoleh data karakteristik peserta didik dengan aturan tertentu.
Demikian informasi mengenai Pengertian Penilaian Menurut Para Ahli, semoga dapat menambah wawasan dan dapat bermanfaat.
Ingin memahami lebih lanjut mengenai Penilaian Pembelajar? Ikuti Pelatihan 32 JP Menyusun Dokumen Penilaian Pembelajaran Dengan Praktis.
Narahubung : wa.me/6289512348529 (Rahma)
Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2