Manajemen Penanganan Kasus Bullying di Sekolah

- Editor

Kamis, 17 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

3. Memberikan dukungan kepada korban

Cara menangani kasus perundungan tersebut adalah dengan memberikan dukungan kepada korban. Korban dari perundungan biasanya merasa ketakutan dan kecemasan saat berada di lingkungan dimana mereka dirundung.

Oleh karena itu jika memberikan dukungan kepada korban akan dapat membantu korban merasa aman kembali. Hal tersebut dapat dilakukan dengan melakukan kerja sama dengan berbagai pihak.

4. Membuat peraturan yang tegas mengenai pembullyan

Untuk menghentikan pembullyan atau perundungan dapat dilakukan dengan mengatasi orang yang melakukan perundungan tersebut sebagai langkah untuk mencegah dan menghentikan perundungan.

Pelaku perundungan juga perlu diberikan tindakan agar perilaku mereka tersebut tidak terulang ulang. Hal tersebut dapat dilakukan oleh guru dan juga kepala sekolah untuk membuat peraturan yang ketat mengenai perundungan.

Dengan adanya peraturan tersebut, orang orang akan mengerti dampak dan konsekuensi dari tindakan perundungan tersebut. Dengan demikian pelaku akan jera dan tidak akan mengulangi tindakan tersebut.

5. Memberikan contoh yang baik

Tindakan perundungan juga sering terjadi karena anak mencontoh hal hal yang berada di sekitar mereka. Guru juga harus berhati hati dalam mengucapkan sesuatu dan juga bertindak. Jangan sering untuk memberikan hukuman verbal yang juga termasuk dalam pembullyan. Hal tersebut nantinya akan dicontoh oleh para peserta didik atau siswa.

6. Mengajarkan untuk melawan bullying

Tindakan melawan kasus pembullyan atau perundungan tersebut tidak selalu dilakukan dengan tindakan kekekerasan untuk melawanya. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk melawan perundungan adalah dengan melaporkan terhadap gurunya.

Dengan melaporkan hal tersebut, maka guru atau pihak sekolah akan segera cepat untuk memberikan tindakan terhadap kasus perundungan tersebut.

7. Membantu pelaku menghentikan perilaku buruknya

Perundungan merupakan contoh perilaku buruk. Guru juga harus dapat membantu pelaku untuk menghentikan perilaku buruk tersebut. Pelaku juga membutuhkan suatu penanganan agar tidak menimbulkan perundungan lagi.

Guru dapat mengajarkan mereka untuk bersimpati dan juga berempatai kepada orang lain. Selain itu juga dapat memberikan edukasi mengenai bahaya dari perundungan terhadap korban korban.

Dampak perundungan untuk korban sangatlah besar. Beberapa dampak tersebut adalah sampai depresi, gangguan kecemasan, sedih, kesepian dan terjadi perubahan pada pola tidur dan makan.

Demikian informasi mengenai Manajemen Penanganan Kasus Bullying di Sekolah.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG

Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI 

Ingin dibantu mendaftar member e-Guri.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)

(law / law)

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 114 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis