Kurikulum Merdeka untuk SD: Tidak Lagi Hanya Calistung

- Editor

Sabtu, 6 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

..

Selain itu, di bawah ini adalah Standar Kompetensi Lulusan PAUD Menurut Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 mengenai Standar Isi pada PAUD, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah, yaitu:

  • Mengenal dan Percaya kepada Tuhan Yang Maha Esa, mengetahui ajaran pokok agama dan memperhatikan sikap menyayangi diri, sesama manusia dan alam melalui sikap aktif merawat diri dan lingkungan
  • Mengetahui identitas diri, memahami kebiasaan keluarga, sekolah, dan masyarakat, serta mengetahui bahwa dirinya adalah penduduk Indonesia dan tahu negara lain
  • Mengenali emosi dan mampu mengontrol keinginannya
  • Mengenali dan menghargai kebiasaan serta aturan yang berlaku
  • Berdaya imajinasi dan kreativitas dalam bentuk tindakan sederhana maupun karya dalam hal kognitif, afektif, seni, dan keterampilan motorik halus-kasar
  • Mampu beralasan, membuat pilihan, dan keputusan serta pemecahan masalah sederhana serta memahami hubungan sebab-akibat atas sesuatu
  • Mampu menyimak, paham pesan teks, alfabet, fonemk dan kemampuan dasar untuk menulis, mengerti instruksi sederhana dan sejenisnya
  • Memahami kesadaran bilangan, pengukuran satuan tak baku, dan sejenisnya

Demikian aspek yang perlu dimaksimalkan untuk anak untuk masuk ke jenjang Sekolah Dasar.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG

Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI 

Ingin dibantu mendaftar member e-Guri.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)

(zam/law)

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis