Kesibukan Mahasiswa PPG yang Wajib Kamu Tahu

- Editor

Minggu, 15 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Proses perkuliahan PPG Prajabatan/naikpangkat.com

Foto: Proses perkuliahan PPG Prajabatan/naikpangkat.com

1. LMS di Setiap Mata Kuliah

Kesibukan mahasiswa PPG yang pertama adalah mengerjakan materi perkuliahan sesuai alur MERDEKA di Learning Management System atau biasa disebut LMS.

LMS adalah sistem e-Learning yang digunakan oleh LPTK dalam menyediakan materi dan lembar kerja mahasiswa secara individu maupun kelompok.

Perancangan LMS bermaksud untuk mengelola, mendistribusi, merencanakan dan mengevaluasi proses pembelajaran peserta PPG. Sistem ini berbasis website maupun berbasis aplikasi.

Tagihan di LMS banyak menguras kesibukan mahasiswa PPG. Bagaimana tidak? Dosen kerap memberi dateline tugas-tugas perkuliahan di platform digital tersebut.

2. Workshop Perangkat Pembelajaran

Pada semester pertama, mahasiswa PPG akan sangat sibuk dengan perangkat pembelajaran seperti Silabus, Analisis KD (Kompetensi Dasar), Program Tahunan, Program Semester, RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) atau Modul Ajar sesuai jenjang pendidikan yang diajarkan oleh bidang studinya.

Misalkan, kesibukan mahasiswa PPG program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) datang ketika harus membedah dan merumuskan perangkat pembelajaran untuk siswa jenjang SD.

Selain itu, dalam workshop juga membekali mahasiswa PPG dengan landasan hukum seperti Peraturan Pemerintah, Undang-Undang, Keputusan Menteri, hingga perubahan kebijakan, dan lain sebagainya yang terkait dengan pendidikan.

Maka dari itu, tak jarang mahasiswa PPG sering mencari informasi seputar seminar maupun webinar, baik yang gratis maupun yang berbayar.

Berita Terkait

DOWNLOAD Poster 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat dan Cara Mudah Membuatnya!
DOWNLOAD PDF Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA
Download Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat PDF SIAP PAKAI!
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil
Berita ini 162 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 10:47 WIB

DOWNLOAD Poster 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat dan Cara Mudah Membuatnya!

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:44 WIB

DOWNLOAD PDF Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA

Rabu, 8 Januari 2025 - 05:57 WIB

Download Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat PDF SIAP PAKAI!

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:58 WIB

Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024

Rabu, 20 November 2024 - 10:51 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis