Kabar Baik untuk Guru Honorer Soal Formasi, Gaji dan Tunjangan dari Kemdikbud

- Editor

Rabu, 21 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar baik bagi guru honorer yang belum berkesempatan mengikuti seleksi PPPK 2022, dapat mempersiapkan diri untuk mengikuti PPPK tahun 2023 mendatang. Kabar baik ini bukan hanya berkaitan dengan formasi PPPK 2023 tetapi juga mengenai gaji dan tunjangan.

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi melakukan rapat koordinasi bersama dengan Menpan RB serta Menkes berkaitan dengan pengadaan ASN 2023, dimana nantinya guru honorer dapat mengikuti seleksi CASN PPPK 2023.

Sebagaimana dikutip dari laman menpan.go.id. dalam bahasan rencana pengadaan CASN PPPK untuk jabatan fungsional (JF) guru 2023 disampaikan oleh Kemdikbud, bahwa pihaknya telah menyiapkan tiga paket kebijakan.

Untuk tiga paket kebijakan yang dimaksudkan oleh Kemdikbud adalah sebagai berikut:

Pertama, Formasi CASN PPPK JF 100% dari Pemerintah Daerah

Apabila dalam jangka kurun waktu bulan Februari –  Maret 2023,  formasi untuk CASN PPPK JF guru 2023 tidak diterima seluruhnya atau 100 persen dari Pemerintah daerah, maka nantinya Pemerintah Pusat akan dapat melengkapi formasi CASN PPPK guru 2023

Hal ini disampaikan oleh Nadiem Makarim selaku Mendikbud Ristek  yang menyampaikan bahwa “ Pemerintah pusat akan mengajukan dan menetapkan formasinya”.

Kedua, Undang-Undang APBN Dan Peraturan Menteri Keuangan.

Selanjutnya untuk kebijakan yang kedua, Mendikbud Ristek menyebutkan bahwa Undang-Undang APBN Dan Peraturan Menteri Keuangan akan mengatur secara spesifik terkait anggaran gaji dan tunjangan.

Sehingga anggaran gaji dan tunjangan melekat untuk PPPK, tidak dapat digunakan untuk hal lainnya, seperti yang di sampaikan Mendikbud Ristek.Mendikbud Ristek menyebut, bahkan tidak bisa digunakan untuk hal pendidikan lainnya. Sehingga dana ini memang khusus dialokasikan untuk PPPK guru 2023.

Ketiga, Dana Spesifik untuk Pengangkatan PPPK.

Kebijakan yang terakhir bahwa Nadiem Makarim selaku Mendikbud Ristek, meyam paikan bahwa terdapat dana spesifik untuk pengangkatan PPPK 2023 mendatang.

Terkait dana spesifik untuk pengangkatan PPPK 2023 hanya akan ditransfer ke Pemerintah Daerah/Pemda pada saat pengangkatan sudah terjadi.

Selain kabar dari Mendikbud, kabar lain juga disampaikan oleh Menpan RB. Disampaikan dalam rakor tersebut Abdullah Azwar Anas juga turut memberikan saran terkait pengadaan PPPK tahun 2023.

Halaman selanjutnya

Dalam Rakor tersebut,….

Berita Terkait

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN
Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?
Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat
Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!
[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II
Tahun 2025 Guru Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi Akan Sejahtera dengan Program Prioritas Mendikdasmen
Guru Wajib Tahu, Poin Penting dalam PermenPANRB Nomor 21 Tahun 2024 tentang Jabatan Fungsional Guru
4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 18:16 WIB

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN

Senin, 20 Januari 2025 - 17:51 WIB

Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?

Senin, 20 Januari 2025 - 12:27 WIB

Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat

Senin, 20 Januari 2025 - 11:43 WIB

Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!

Rabu, 15 Januari 2025 - 12:24 WIB

[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II

Berita Terbaru

Advertorial

HHRMA Bali: Jembatan Karier di Industri Perhotelan

Selasa, 11 Feb 2025 - 09:45 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis