Jadwal Terbaru Seleksi CPNS dan PPPK 2023, Simak Perubahan Tanggalnya!

- Editor

Jumat, 25 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Usulan Formasi CPNS dan PPPK 2023 Masih Minim Karena Keterbatasan Anggaran/naikpangkat.com/Singgih Nugraha

Foto: Usulan Formasi CPNS dan PPPK 2023 Masih Minim Karena Keterbatasan Anggaran/naikpangkat.com/Singgih Nugraha

Para pelamar CPNS dan PPPK tahun ini dapat menggunakan jadwal seleksi CASN 2023 yang secara resmi dirilis oleh BKN. Terdapat berubahan tanggal dalam rekrutmen CPNS dan PPPK, simak jadwal terbaru seleksi CPNS dan PPPK 2023

Jadwal pelaksanaan seleksi CASN tahun 2023, yang diterbitkan pada 21 Agustus 2023, dilampirkan melalui surat BKN Nomor 8229/B-KS.04.01/SD/K/2023.

Sebelumnya, rencana jadwal seleksi CPNS dan PPPK 2023, yang dirilis pada 10 Agustus 2023 dan diajukan oleh BKN untuk persetujuan Menteri PANRB, dirilis.

Rencana ini mengalami beberapa perubahan, termasuk waktu pendaftaran dan jadwal seleksi. Oleh karena itu, pelamar  harus memperhatikan jadwal terbaru seleksi CPNS dan PPPK 2023.

Jadwal Terbaru Rekrutmen CPNS 2023

  • Pengumuman Seleksi pada 16 sd 30 September 2023
  • Pendaftaran seleksi pada 17 September sd 6 Oktober 2023
  • Seleksi Administrasi pada 17 September sd 9 Oktober 202
  • Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi pada 10 sd 13 Oktober
  • Masa sanggah pada 14 sd 16 Oktober 2023
  • Jawab sanggah pada 14 sd 18 Oktober 2023
  • Pengumuman pasca sanggah pada 17 sd 23 Oktober 2023
  • Penarikan data final pada 24 sd 26 Oktober 2023
  • Penjadwalan SKD CPNS pada 27 sd 30 Oktober 2023
  • Pengumuman Daftar Peserta, Waktu dan Tempat SKD CPNS pada 31 Oktober sd 3 November 2023
  • Pelaksanaan SKD CPNS pada 4 sd 14 November 2023
  • Pengelolaan nilai SKD CPNS pada 11 sd 14 November 2023
  • Pengumuman hasil SKD CPNS pada 15 sd 17 November 2023
  • Masa sanggah pada 18 sd 20 November 2023
  • Jawab sanggah pada 18 sd 22 November 2023
  • Pengolahan Nilai SKD CPNS Hasil Sanggah pada 21 sd 25 November 2023
  • Pengumuman Pasca sanggah pada 22 sd 27 November 2023
  • Pemetaan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT (input lokasi SKB) pada 28 sd 30 November 2023
  • Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta seleksi pada 1 sd 3 Desember 2023
  • Penarikan data final pada 4 sampai dengan 5 Desember 2023
  • Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT pada 6 sampai dengan 7 Desember 2023
  • Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT pada 8 sampai dengan 10 Desember 2023
  • Pelaksanaan SKB CPNS dengan CAT pada 11 sampai dengan 17 Desember 2023
  • Integrasi Nilai SKD dan SKB pada 18 sampai dengan 30 Desember 2023
  • Pengumuman Kelulusan pada 31 Desember 2023 sampai dengan 7 Januari 2024
  • Masa Sanggah pada 8 sampai dengan 10 Januari 2024
  • Jawab Sanggah pada l 8 sampai dengan 14 Januari 2024
  • Pengolahan Nilai Seleksi Hasil Sanggah pada  10 sampai dengan 15 Januari 2024
  • Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah pada 11 sampai dengan 17 Januari 2024
  • Pengisian DRH NIP CPNS pada 18 Januari sampai dengan 16 Februari 2024
  • Usul Penetapan NIP CPNS pada 17 Februari sampai dengan 17 Maret 2024

Bukan hanya jadwal CPNS yang berubah, untuk rekrutmen PPPK juga mengalami perubahan jadwal. Untuk lebih lengkapnya berikut ini.

Halaman selanjutnya,

Jadwal terbaru rekrutmen PPPK 2023…

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 827 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis