Dimulai besok hari, tepatnya pada tanggal 28 Oktober 2022, diklat bersertifikat 35 JP dengan judul yang dibawakan yaitu Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan.
Kegiatan diklat ini dilaksanakan secara penuh dalam jaringan atau online melalui aplikasi Zoom Meeting, live streaming Youtube, dan kolom chat group Telegram Diklat.co untuk memudahkan komunikasi yang berlangsung. Terdapat empat kali pertemuan diklat yaitu dari tanggal 28 Oktober 2022 – 31 Oktober 2022 pada setiap pukul 19.15 WIB sampai dengan selesai.
Tujuan dari dilaksanakannya diklat ini yaitu agar peserta diklat dapat memahami bagaimana cara melaksanakan praktik asesmen P5 dan P5BK yang sesuai dengan jenjang pendidikan. Hanya kurang dari 5 hari lagi kegiatan sudah akan dimulai dan yang tidak kalah keren yaitu Diklat 35 JP ini akan dipandu secara langsung oleh narasumber yang luar biasa.
Diklat Online bersertifkat 35 JP nantinya akan dipandu oleh pemateri yang luar biasa yang tentunya menguasai materi diklat yaitu oleh Ibu Desi Ariyanti, S. Pd., Mpd. selaku instruktur pelatihan nasional juga sebagai guru SMPN 2 Pekalongan. Mengenai bagaimana cara mendaftar dan fasilitas apa saja yang akan didapatkan oleh peserta yang mengikuti diklat, nantinya akan dijelaskan secara lengkap di dalam tulisan artikel ini, mari kita simak informasi di bawah ini bersama.
Fasilitas Diklat Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan
Dengan mendaftar di dalam diklat 35 JP berjudul Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan. Peserta diklat nantinya akan mendapatkan fasilitas yang luar biasa yaitu:
- E-Sertifikat 35 JP Bernama
- Undangan dan Daftar Hadir
- Materi Pelatihan (PPT/Pdf/Video)
- Contoh laporan pengembangan diri
- Zoom Meeting
- Full Support dari Tim Instruktur
Bonus Khusus Diklat Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan
Selain mendapat fasilitas yang menunjang, terdapat juga bonus khusus yang sangat bermanfaat. Berikut bonus khusus yang akan diraih oleh seluruh peserta yaitu:
- Aplikasi Rapor IKM dan P5
- Kumpulan Format Administrasi P5
- Contoh KOSP
- Contoh Modul Projek
- Contoh Modul Ajar
- Template PPT PjBL.
Dalam melakukan praktik asesmen P5 dan P5BK tentunya diperlukan pemahaman konsep dan prinsip assesmen P5 dan P5BK, pemilihan dan perancangan assesmen P5 dan P5BK, pelaksanaan assesmen P5 dan P5BK, dan pengolahan assesmen P5 dan P5BK. Semua pemahaman yang dibutuhkan tersebut tentunya nanti akan dikupas secara tuntas dalam pelaksanaan diklat bersertifikat 35 JP berjudul Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan.
Setelah mengetahui fasilitas dan bonus yang luar biasa dengan mengikuti acara diklat bersertifikat 35 JP berjudul Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan dan apabila anda tertarik untuk mempelajari hal tersebut maka silahkan untuk melakukan pendaftarkan Diklat bersertifikat 35 JP Berjudul Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan dngan mengikuti alur pendaftaran yang akan dijelaskan di artikel ini.
Dengan mendaftarkan diri sekarang juga, anda akan mendapatkan potongan harga sebesar Rp. 50.000 dari harga awal Rp. 149.000. Mari kita simak bersama-sama beriku ini tentang bagaimana tata cara melakukan pendaftaran Diklat bersertifikat 35 JP berjudul Praktik Asesmen P5 dan P5BK Sesuai Jenjang Pendidikan.
Tata Cara Pendaftaran Diklat Bersertifikat 35 JP :
1️. Transfer biaya hanya sebesar Rp 99.000 ke Rek. BNI 1298937499 a/n Ihsan Nurjamil
2. Isi form pendaftaran : https://bit.ly/Daftar_Diklat35JP_AsesmenP5
3. Konfirmasi pendaftaran ke admin : http:// Wa.me/62881010750023 (Lidiyah)
Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 Selanjutnya