Diklat 64JP “Desain dan Implementasi Kurikulum Paradigma Baru”

- Editor

Selasa, 18 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Persiapkan pembelajaran dengan Kurikulum Paradigma Baru dan Kupas Tuntas Pelaksanaan Kurikulum Paradigma Baru dengan mengikuti diklat dibawah ini.

Anda dapat mengikuti diklat dengan judul “Desain dan Implementasi Kurikulum Paradigma Baru di Satuan Pendidikan” yang dilaksanakan secara online melalui zoom dengan 7 kali pertemuan.

Pelaksanaan diklat ini dilaksanakan tepatnya pada tanggal 26 Januari – 2 Februari 2022.

Dengan mengikuti diklat ini maka Anda akan mendapatkan berbagai macam fasilitas berupa Sertifikat 64JP, Materi Diklat, Rekaman Zoom Meeting, Workshop Kit berupa Undangan, Rekap Daftar Hadir, Contoh Laporan Pengembangan Diri, dan Contoh Laporang Kegiatan.

Diklat ini akan menghadirkan tiga narasumber dengan bidangnya masing-masing, narasumber terbut adalah :

  • Dr. Yuli Utanto, S.Pd., M.Si.
  • Dr. Luluk Elyana, S.Pd., M.Si.
  • Dr. Nina Oktarina, S.Pd., M.Pd.

Materi yang akan disampaikan dalam diklat ini yaitu berupa :

  1. Filosofi Kurikulum Paradigma Baru
  2. Desain Kurikulum Paradigma Baru
  3. Implementasi Kurikulum Paradigma Baru
  4. Strategi Pembelajaran Kurikulum Paradigma Baru
  5. Penilaian Hasil Belajar Kurikulum Paradigma Baru
  6. Evaluasi Kurikulum Paradigma Baru

Selain itu, peserta diklat juga akan mendapatkan BONUS berupa Suplemen Materi “Prospek Teknologi Informasi dalam Kurikulum Paradigma Baru” yang akan disampaikan oleh Bpk. Marjito, S.Pd.

Untuk dapat mengikuti diklat ini maka Anda harus melakukan registrasi pembayaran sebesar Rp. 129.000 bagi peserta umum atau non member e-Guru.id.

Sedangkan bagi Anda yang sudah terdaftar sebagai member e-Guru.id, maka Anda hanya perlu melakukan registrasi pembayaran sebesar Rp. 99.000.

Pendaftaran dapat dilakukan dengan cara KLIK DISINI.

Implementasi kurikulum diartikan sebagai aktualisasi kurikulum tertulis keadalam bentuk pelajaran.

Tahapan-Tahapan Implementasi Kurikulum

  1. Pengembangan Program

Dalam pengembangan program mencakup program tahunan, semester, atau catur wulan, bulanan, mingguan dan harian. Selain itu terdapat program bimbingan dan konseling atau program remidial.

2. Pelaksanaan Pembelajaran

Pada dasarnya pembelajaran merupakan proses interaksi antara siswa dengan lingkungannya sehinggga terjadi perubahan perilaku yang lebih baik.

3. Evaluasi, sepanjang proses pelaksanaan kurikulum caturwulan atau semester serta penilaian akhir formatif atau sumatif yang mencakup penilaian keseluruhan secara utuh untuk evaluasi pelaksanaan kurikulum.

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Implementasi

  1. Karakteristik Kurikulum

Karakteristik kurikulum berupa ruang lingkup bahan ajar, tujuan, fungsi, sifat dan lain sebagainya.

2. Strategi Implementasi

Strategi yang digunakan dalam implementasi kurikulum seperti diskusi, seminar, penataran, lokarya penyediaan buku kurikulum dan berbagai kegiatan lainnya yang dapat mendorong penggunaan kurikulum.

3. Karakteristik Pengguna Kurikulum

Hal ini meliputi pengetahuan, keterampilan, serta nilai dan sikap guru terhadap kurikulum dalam pembelajaran.

Prinsip-Prinsip Implementasi Kurikulum

  • Perolehan kesempatan yang sama
  • Berpusat pada anak
  • Pendekatan dan kemitraan
  • Kesatuan dalam kebijakan dan keberagaman dalam pelaksanaan.

Daftarkan Diri Anda Sebagai member e-Guru.id untuk Mendapatkan Seminar dan Diklat Gratis Setiap Bulannya !

Penulisan : Eka Susiyanti

Berita Terkait

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!
Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya
Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran
Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April
Semua Guru Tanpa Terkecuali Wajib Bersiap pada 21 Maret 2024, Ada Agenda Kemdikbud!
Wajib Dicatat, Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi Diberikan Kesempatan Hanya Sampai Tanggal 18 Maret 
Mewujudkan Akselerasi Implementasi Kurikulum Merdeka di Madrasah: Bergabunglah dengan e-Guru.id Diklat Nasional!
Berita ini 90 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 20:28 WIB

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital

Rabu, 10 Juli 2024 - 20:03 WIB

Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!

Kamis, 30 Mei 2024 - 18:07 WIB

Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya

Senin, 20 Mei 2024 - 06:09 WIB

Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran

Sabtu, 13 April 2024 - 17:50 WIB

Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis