Cek SIMPATIKA Sekarang, PPG Madrasah 2024 Akan Diselenggarakan Akhir Juni

- Editor

Rabu, 5 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Materi Ujian PPG Kemenag 2024

Berdasarkan surat edaran Kemenag yang dibagikan pada bulan Februari 2024 lalu, berikut ini adalah daftar mata pelajaran yang diujikan pada seleksi akademik PPG Madrasah 2024:

1. Akidah Akhlak
2. Al-Qur’an Hadist
3. Fiqih
4. Sejarah Kebudayaan Islam
5. Bahasa Arab
6. Guru Kelas MI
7. Guru Kelas RA
8. Bahasa Indonesia
9. Bahasa Inggris
10. Bahasa Jawa
11. Bahasa Jepang
12. Bimbingan dan Konseling
13. Biologi
14. Ekonomi
15. Fisika
16. Geografi
17. IPA
18. IPS
19. Kimia
20. Matematika
21. Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (PJOK)
22. Pendidikan Kewarganegaraan (PKn)
23. Sejarah
24. Sosiologi
25. Seni Budaya
26. Tata Busana
27. Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Anggaran PPG Kemenag 2024

Dalam pernyataan Panselnas PPG Kemenag 2024, pihaknya mengaku tidak dapat memberikan beasiswa kepada peserta PPG berupa Beasiswa Indonesia Bangkit (BIB). Dan tidak ada juga anggaran dari APBN untuk pelaksanaan PPG Kemenag tahun ini.

Sehingga ia mendorong keterlibatan berbagai pihak termasuk di antaranya adalah Pemerintah Daerah (Pemda). Untuk itu masing-masing Direktorat Pengelola PPG diharapkan dapat menjalin kerja sama dengan pihak Pemda.

Halaman Berikutnya

Perbaikan PPG Kemenag 2024…..

Penulis : Moh. Haris Suhud

Sumber Berita : pendis.kemenag.go.id

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 156 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis