Cek Alur Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 Dari Pendaftaran Hingga Penetapan NIP

- Editor

Selasa, 2 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cek Resume Pendaftaran dan Cetak Kartu Pendaftaran

Cek Resume Pendaftaran dan Cetak Kartu Pendaftaran

Sudah memasuki bulan Juni 2024, bahwa tahun 2024 akan dibuka kembali seleksi CPNS dan PPPK tahun 2024. Maka Anda perlu tahu alur pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 .Bahwasannya hal ini sesuai dengan Press Conference yang dilakukan oleh Presiden Jokowi, bersama Menteri PAN -RB .

Untuk itu, kita perlu mengetahui alur pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 dari pendaftaran hingga penetapan NIP.

Simak artikel ini hingga  selesai untuk mengetahui informasi selengkapnya.

Terdapat 11 alur pendaftaran CPNS dan PPPK 3034 yang perlu Anda lewati dari mulai proses pendaftaran hingga nantinya penetapan NIP baik CPNS maupun PPPK tahun 2024.

  1. Akses Laman Instansi Yang Akan Anda Lamar

Silahkan Anda untuk mengakses laman instansi baik instansi pusat maupun instansi daerah yang akan anda lamar. 

Anda bisa membaca dan memahami persyaratan dan ketentuan di pengumuman yang ada dalam laman tersebut.

Misalnya saja Anda akan melamar formasi guru maka carilah laman pemerintah daerah, untuk guru tingkat SMA/SMK masuk di Pemerintah Provinsi dan untuk guru jenjang TK, SD, dan SMP masuk di bawah naungan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota.

  1. Akses Laman SSCASN

Pendaftaran CPNS maupun PPPK terpusat di laman SSCASN, jadi silahkan untuk akses laman tersebut dengan alamat url web yaitu : https://sscasn.bkn.go.id/ 

  1. Membuat Akun

Buatlah akun SSCASN melalui  tautan : https://daftar-sscasn.bkn.go.id/login dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga (KK) atau NIK Kepala Keluarga Cetak kartu informasi akun.

Pembuatan akun ini baru bisa dilakukan saat sudah masuk di jadwal pendaftaran CASN, sehingga saat ini apabila diakses laman tersbeut masih dengan keterangan tahun 2023, karena memang CASN tahun 2024 belum dibuka.

Baca Juga!

Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi Bisa Dapat Dana Hingga 4,7 Per Bulan Melalui Program Ini

  1. Login

Setelah berhasil membuat akun SSCASN, langkah selanjutnya silahkan anda login akun tersebut menggunakan NIK sebagai username dan password yang  telah didaftarkan saat membuat akun SSCASN 2024.

  1. Kelengkapan Data

Apabila Anda sudah berhasil login di akun anda, langkah selanjutnya silahkan untuk melengkapi data Anda dengan benar dan tepat, mulai dari:

    • Datadiri
    • Memiliki formasi
    • Pilih formasi instansi dan jabatan sesuai pendidikan
    • Melengkapi data pendidikan.
  1. Unggah Dokumen Persyaratan

Sebelumnya Anda sudah melihat persyaratan pendaftaran di laman web instansi yang akan dilamar, maka setelah dokumen persyaratan sudah di siapkan Anda bisa mengunggahnya di tahap ini.

Halaman selanjutnya,

7. Cek Resume Pendaftaran dan Cetak Kartu Pendaftaran ,…

Berita Terkait

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Alur Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu 2024 : Panduan Lengkap
Berita ini 73 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:07 WIB

Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:43 WIB

Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis