Cara Menyusun Perangkat Pembelajaran Berdiferensiasi pada Kurikulum Merdeka, Pelajari Selengkapnya!

- Editor

Senin, 28 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyusunan Perangkat Pembelajaran

Guru wajib menyusun perangkat pembelajaran untuk proses belajar mengajar. Kegunaan perangkat tersebut ialah untuk pedoman atau petunjuk penyelenggaraan pembelajaran. Dengan demikian, tujuannya memenuhi keberhasilan guru dalam pembelajaran.

Lalu, apa itu perangkat pembelajaran? Nah, perangkat pembelajaran diartikan sebagai segala sesuatu atau alat yang digunakan untuk mendukung proses belajar mengajar. 

Maka dari itu, perangkat pembelajaran sangat penting disiapkan untuk proses belajar baik di kelas, luar kelas, laboratorium dan semacamnya. Berikut adalah jenis-jenis perangkat pembelajaran.

1. Kalender Akademik

Menuju akhir tahun ajaran, biasanya para guru disibukkan dengan penyusunan kalender akademik yang nantinya akan segera dibagikan di papan informasi sekolah.

Apa itu kalender akademik? Kalender akademik merupakan jadwal yang telah disusun untuk mengatur waktu kegiatan-kegiatan pembelajaran para peserta didik selama satu tahun kedepan atau dua semester.

2. Rincian Pekan Efektif

Rincian Pekan Efektif (RPE) adalah perhitungan hari-hari efektif yang terdapat pada tahun pelajaran berlangsung.

Dalam penyusunan RPE, guru wajib memperhatikan kalender akademik yang tengah berlangsung dan menjadikannya sebagai pedoman sekolah dalam menetapkan jumlah minggu atau pekan efektif.

3. Prota

Prota atau singkatan dari program tahunan merupakan rencana penetapan alokasi waktu satu tahun ajaran guna mencapai goals yang disesuaikan dengan standar kompetensi dan kompetensi dasar yang telah ditetapkan. 

Penetapan alokasi waktu ini haruslah sesuai kalender pendidikan sehingga memudahkan guru dalam penyusunan program tahunan.

Prota memuat penjabaran alokasi waktu tiap-tiap standar kompetensi dan kompetensi dasar untuk tiap semester dan tiap kelas selama satu tahun pelajaran.

4. Promes

Promes merupakan singkatan dari program semester. Program semester ini adalah penjabaran lebih rinci dari program tahunan.

Selanjutnya, program semester disusun guna menjawab minggu ke berapa waktu pembelajaran untuk mencapai kompetensi dasar.

Program semester merupakan rancangan kegiatan belajar mengajar secara garis besar dan tentunya tersusun dalam jangka waktu satu semester. Penyusunannya wajib memperhatikan program tahunan serta alokasi waktu tiap minggunya.

Halaman berikutnya

Rencana pelaksanaan pembelajaran..

Berita Terkait

Terungkap 2 Penyebab Guru Honorer Belum Diangkat PPPK, Wajib Diperhatikan!
Update Terbaru, MenPAN RB Beri Keterangan : CPNS dan PPPK 2024 Segera Dibuka Setelah Hal Ini Selesai!
Kemdikbud Beri 2 Kabar Gembira untuk Semua Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Jenjang PAUD, SD, dan SMP
Cara Mengetahui NIP dan Lokasi Penempatan PPPK Guru Meskipun Belum Penyerahan SK
Update Pencairan Gaji Rapelan dan Tunjangan Guru Tw 1 di Berbagai Daerah Terhitung Awal Mei
Kabar Gembira Khusus Guru Non Sertifikasi dari Ditjen GTK, Segera Cek Per 6 Mei 2024
Bulan Mei Guru dan Kepala Sekolah Siap Mendapatkan TPP Namun  Ada Yang Tidak, Bagaimana Regulasi Sebenarnya?
Ini Nominal Gaji Ke 13 Yang Akan Diterima guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Tahun 2024
Berita ini 524 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 06:52 WIB

Terungkap 2 Penyebab Guru Honorer Belum Diangkat PPPK, Wajib Diperhatikan!

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Update Terbaru, MenPAN RB Beri Keterangan : CPNS dan PPPK 2024 Segera Dibuka Setelah Hal Ini Selesai!

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:22 WIB

Kemdikbud Beri 2 Kabar Gembira untuk Semua Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Jenjang PAUD, SD, dan SMP

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:52 WIB

Cara Mengetahui NIP dan Lokasi Penempatan PPPK Guru Meskipun Belum Penyerahan SK

Rabu, 1 Mei 2024 - 10:14 WIB

Update Pencairan Gaji Rapelan dan Tunjangan Guru Tw 1 di Berbagai Daerah Terhitung Awal Mei

Selasa, 30 April 2024 - 09:53 WIB

Bulan Mei Guru dan Kepala Sekolah Siap Mendapatkan TPP Namun  Ada Yang Tidak, Bagaimana Regulasi Sebenarnya?

Senin, 29 April 2024 - 11:43 WIB

Ini Nominal Gaji Ke 13 Yang Akan Diterima guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Tahun 2024

Senin, 29 April 2024 - 11:02 WIB

Kabar Gembira, Pemerintah Siap Gelar Pendataan Honorer yang Belum Masuk Database BKN, Jangan Sampai Terlewat!

Berita Terbaru