Cara Membuat Mind Mapping Dalam Meningkatkan Kwalitas Otak Anak

- Editor

Minggu, 2 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menentukan Media

Hal yang pertama kalian lakukan adalah dengan menentukan media sebagai alat yang akan membantu kita dalam mengingat apa yang kita pelajari. Media ini tentu sangat banyak tersedia di sekitar kita tinggal kalian pilih sesuai apa yang kalian suka. Contoh media yang dapat kalian gunakan adalah kertas, papan tulis, software atau yang lainnya. Media tersebut akan di gunakan untuk mencatat apa yang menjadi pokok dari pembelajaran yang kalian pelajari.

Menentukan Topik Utama

Hal selanjutnya yang dapat kalian lakukan adalah menentukan topik utama pembelajaran. Hal ini di perlukan sebab tanpa menentukan topik utama kita tak bisa membuat alur pembahasan. Mind mapping sangat perlu alur yang mengarah pada pokok pembelajaran. Jika pokok pembelajarannya tidak di tentukan sejak awal maka tidaklah bisa kita menjabarkan sebuah pembelajaran. Ingatlah untuk mencari topik pembelajaran yang berpotensi sangat di perlukan untuk di pelajari.

Membuat Cabang Dari topik Utama

Setelah topik pembelajaran di temukan selanjutnya kita harus mencari topik cabang atau topik turunan dari topik utama. Hal ini biasanya di lakukan bagi pembelajaran yang mendetail seperti contoh pada pembelajaran sejarah. Jika topik utamanya adalah pembahasan mengenai kerajaan islam di Indonesia maka topik cabangnya dapat berupa kerajaan kutai atau yang lainnya. tentu ini juga di perlukan dalam mind mapping untuk mendapatkan alur pembelajaran yang lebih mendetail.

Menentukan Sub Bab

Menentukan sub bab merupakan langkah yang juga perlu kalian lakukan, untuk mendapatkan pembelajaran yang lebih mendetail lagi. Contoh sub bab adalah saat kalian belajar sejarah tentang kerajaan islam pembahasan mengenai tahun berdiri itu adalah termasuk sub bab. Sehingga kalian dapat menemukan alur yang tepat dalam pembelajaran yang kalian lakukan. Tentu ini akan sangat di perlukan dalam membuat mind mapping yang sempurna.

Menggunakan Bahasa Yang Mudah Di pahami

Dengan bahasa yang mudah di pahami tentu kalian tak akan sulit untuk mengingatnya. sebab bahasa yang di gunakan sangat gampang akan sangat mudah di ingat oleh otak. Otak tak perlu lagi membuat penjabaran atas apa yang telah di jelaskan. Jika menggunakan bahasa yang rumit tentu akan membuat kita susah mengerti dan mind mapping akan tersa lebih sulit untuk di jalani.

Halaman Selanjutnya

Memberikan Warna Pada Mind Mapping

Berita Terkait

DOWNLOAD Poster 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat dan Cara Mudah Membuatnya!
DOWNLOAD PDF Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA
Download Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat PDF SIAP PAKAI!
Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru
Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan
Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan
Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21
Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal
Berita ini 145 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 10:47 WIB

DOWNLOAD Poster 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat dan Cara Mudah Membuatnya!

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:44 WIB

DOWNLOAD PDF Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA

Rabu, 8 Januari 2025 - 05:57 WIB

Download Jurnal 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat PDF SIAP PAKAI!

Kamis, 12 September 2024 - 10:58 WIB

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru

Rabu, 11 September 2024 - 21:34 WIB

Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis