Cara Cepat Membuat Presentasi Dengan Canva

- Editor

Minggu, 2 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Desain Presentasi Untuk Siswa

Presentasi ini digunakan untuk banyak hal, bisa digunakan untuk menjelaskan hasil penelitian di kampus, menjelaskan untuk urusan kantor, termasuk juga sebagai salah satu media pembelajaran yang sangat menarik.

Tapi, desain presentasi seperti apa yang cocok untuk digunakan sebagai media pembelajaran di kelas? Jawabannya ialah sesuaikan dengan kondisi sekitar ya atau bisa juga dengan melihat siapa audience nya dan tujuan nya presentasi untuk apa.

Misalnya seperti ini, ketika kamu melakukan presentasi untuk kerja sama perusahaan, maka gunakanlah desain yang formal dan kata yang baku. Beda lagi bila untuk keperluan lainnya.

Nah karena yang ditanyakan sebagai media pembelajaran bagi siswa termasuk dalam sesi formal, maka tampilan desain sifatnya baku dan jelas dalam segi kata nya. Namun, ketika suasana lebih santai, maka tak ada salahnya menggunakan desain visual yang ceria dan penuh warna.

Apakah kamu masih kesulitan menentukan desain yang cocok? Jangan khawatir, karena canva memiliki banyak template yang bisa kamu kreasikan sendiri.

Itulah tutorial membuat presentasi dengan canva agar tampilannya menjadi interaktif dan menarik. Ditambah lagi kamu bisa menggunakan canva dimana saja, salah satunya menggunakan ponsel sehingga lebih fleksibel.

Daftar Sekarang!! E-guru.id mengadakan pelatihan bersertifikat 32JP dengan judul “Dimensi Kreatif dan Gotong-Royong Pada Peserta Didik Melalui Presentasi Interaktif dengan Canva for Education” Diklat akan diadakan 10- 21 Oktober 2022 dengan instruktur yang luar biasa. Selain itu setiap peserta mendapatkan fasilitas lengkap seperti materi pelatihan, e-sertifikat 32JP, full suport dari tim instruktur dan laporan pengembangan diri. Daftar Sekarang di link berikut http://online.e-guru.id/aff/40180/2108/checkout dan dapatkan seminar gratis serta bonus lainnya. 

Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.

 

(RAW)

Berita Terkait

Mengharukan! Guru di Medan Didatangi Langsung oleh Musisi Internasional Alan Walker
Punya Harta Triliunan, Guru Ini Tak Segan Berangkat ke Sekolah dengan Sepeda Motor Supra
4 Kalimat yang Dapat Menghambat Kesuksesan Anak, Namun Jarang Dipahami Orang Tua
Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat
Tuai Pro dan Kontra, Ada Isu Pramuka Akan Menjadi Mata Pelajaran? Simak Penjelasan Nadiem Makarim
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 2
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 1
Peran Penting Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi dan Numerasi siswa
Berita ini 1,168 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 29 Mei 2024 - 13:46 WIB

Mengharukan! Guru di Medan Didatangi Langsung oleh Musisi Internasional Alan Walker

Rabu, 29 Mei 2024 - 12:11 WIB

Punya Harta Triliunan, Guru Ini Tak Segan Berangkat ke Sekolah dengan Sepeda Motor Supra

Selasa, 7 Mei 2024 - 10:56 WIB

4 Kalimat yang Dapat Menghambat Kesuksesan Anak, Namun Jarang Dipahami Orang Tua

Rabu, 17 April 2024 - 19:56 WIB

Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat

Senin, 8 April 2024 - 10:30 WIB

Tuai Pro dan Kontra, Ada Isu Pramuka Akan Menjadi Mata Pelajaran? Simak Penjelasan Nadiem Makarim

Kamis, 21 Maret 2024 - 08:13 WIB

Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 2

Kamis, 21 Maret 2024 - 07:57 WIB

Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 1

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:32 WIB

Peran Penting Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi dan Numerasi siswa

Berita Terbaru

Berikut Formasi Tes CPNS dan PPPK Tahun 2024 untuk Daerah Maupun Pusat

Pelatihan Guru

Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya

Kamis, 30 Mei 2024 - 18:07 WIB