Bukan Hanya TPG, Guru Sertifikasi Golongan Ini Akan Terima Tunjangan Lain di Tahun 2023

- Editor

Senin, 16 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mujib Alwy, S.Pd./Guru di SMK Negeri 1 Polewali

Mujib Alwy, S.Pd./Guru di SMK Negeri 1 Polewali

Kabar gembira ini untuk guru yang sudah sertifikasi, selain haknya untuk mendapatkan tunjangan profesi guru, guru sertifikasi juga akan menerima tunjangan lain di tahun 2023 ini. 

Untuk golongan guru sertifikasi yang memperoleh tunjangan selain TGP tahun 2023 adalah  bagi guru semua jenjang mulai dari jenjang PAUD, SD, SMP, hingga SMA/SMK.

Hal ini tertuang dalam Buku II Nota Keuangan serta Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Tahun 2023.

Pemerintah telah mengalokasikan anggaran gabi tunjangan profesi untuk ASN Daerah jumlahnya Rp 50.450,8 Miliar.

Meskipun demikian, jumlah tunjangan yang akan didapatkan oleh guru masih akan sama walaupun ada penurunan anggaran sebesar Rp1.533,2 Miliar.

Penurunan anggaran ini dikarenakan karena adanya penurunan target atau output sasaran. Karena hal ini juga mengacu pada pemutakhiran data di Dapodik dan prediksi jumlah guru yang nantinya akan pensiun di tahun 2023.

Selain berkaitan dengan besaran dana alokasi untuk tunjangan sertifikasi yang mengalami penurunan, dalam buku II Nota Keuangan juga menjelaskan mengenai keberlanjutan alokasi pemberian tunjangan guru.

Hingga saat ini regulasi yang masih berlaku adalah pencairan dari pusat ke pemerintah daerah masing- masing kemudian baru ke rekening masing- masing guru.

Lalu bagaimana dengan tunjangan lain yang diperoleh guru sertifikasi selain TPG? Yuk simak selengkapnya berikut ini.

Kabar gembira bagi guru sertifikasi, bahwa selain sudah dijamin akan mendapatkan tunjangan sertifikasi atau TPG, guru sertifikasi juga akan mendapatkan tunjangan lain seperti THR dan gaji ke 13.

Pada tabel 3.2. buku II nota keuangan tersebut, ada hal menarik dan perlu diketahui, yang menjelaskan tentang tunjangan.

Pada poin 3.2. tersebut dijelaskan tentang kebutuhan minimum pelayanan pemerintahan, termasuk di dalamnya tentang pemberian tunjangan hari raya dan gaji ke-13.

Yang artinya bahwa guru sertifikasi di tahun 2023 ini akan menerima tunjangan hari raya dan gaji ke 13 diperkirakan pada bulan April mendatang.

Selanjutnya, hal yang berkaitan dengan anggaran THR dan gaji ke-13, juga tercantum dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 212/PMK.07/2022 yang terbit pada 28 Desember 2022.

Halaman selanjutnya

Lebih jelasnya, pada bagian….

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 133 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis