Berikut Contoh RPP Pembelajaran Diferensiasi

- Editor

Selasa, 6 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Contoh Pembelajaran Berdiferensiasi

Contoh kelas yang telah menerapkan pembelajaran berdiferensiasi yaitu pada saat proses pembelajaran guru menggunakan beragam cara agar murid dapat mengeksplorasi isi kurikulum. Pendidik juga memberikan berbagai macam kegiatan yang masuk akal sehingga murid dapat mengerti dan memiliki informasi atau ide, serta pendidik memberikan berbagai metode pembelajaran pada siswanya.

Cara Membuat RPP Berdiferensiasi Bagi Para Guru

Jadi cara membuat RPP Berdiferensiasi ini pertama anda tentukan materi pokok, kompetensi dasar, dan IPK (Indeks Pencapaian Kompetensi). Misalnya pelajarannya Bahasa inggris lalu materinya tentang “greeting dan offering”. Lalu KD dan IPK-nya bisa disesuaikan dengan kurikulum kelas X SMA semester 1.

Setelah itu mulai merancang langkah pembelajarannya. Sekilas memang masih sama saja namun bedanya di sini siswa akan berkelompok sesuai dengan gaya belajarnya. Jadi total akan ada 3 kelompok.

Lalu nanti setiap kelompok ini akan di berikan instruksi pembelajaran dalam materi yang sama namun proses atau langkahnya berbeda. Secara otomatis guru harus menyiapkan bahan pembelajaran itu 3 jenis untuk materi yang sama.

Selanjutnya pada bagian evaluasi yang di nilai itu adalah dari cara berpikir dan pemahaman siswa. Setiap siswa akan memiliki penjelasan yang berbeda-beda dalam satu materi namun, intinya pasti tetap sama.

Perbedaannya dengan RPP yang selama ini di buat dalam Kurikulum 2013

RPP berdiferensiasi sendiri merupakan sebuah rencana pembelajaran yang di susun  berdasarkan hasil pemetaan profil belajar siswa. RPP berdiferensiasi berbeda halnya dengan RPP yang selama ini kita buat berdasarkan Kurikulum 2013. Titik perbedaannya dapat dengan mudah di amati dari 3 elemen dalam pembelajaran berdiferensiasi seperti yang telah di bahas sebelumnya. Di antaranya yaitu konten, proses, dan produk pembelajaran.

Maksudnya, pada RPP pada umumnya, dalam satu pembelajaran, tidak ada perbedaan konten, proses, maupun produk yang akan di pelajari bersama peserta didik. Sedangkan untuk RPP berdiferensiasi, terdapat perbedaan – perbedaan terkait konten yang akan di sajikan oleh para guru, proses pembelajaran, dan produk pembelajarannya.

Halaman Selanjutnya

Ketentuan Dalam RPP Berdiferensiasi

Berita Terkait

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru
Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan
Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan
Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21
Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal
Ciri-Ciri Guru Tidak Mampu Mengelola Kelas dengan Baik, Ini Solusinya!
Model-Model Pengelolaan Kelas yang  Inovatif Dapat Guru Gunakan di Kelas
Cara Pengelolaan Kelas yang Kreatif Mendorong Literasi dan Numerasi Siswa
Berita ini 3,982 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 10:58 WIB

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru

Rabu, 11 September 2024 - 21:34 WIB

Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan

Rabu, 11 September 2024 - 21:20 WIB

Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan

Selasa, 10 September 2024 - 12:28 WIB

Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21

Selasa, 10 September 2024 - 11:41 WIB

Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis