Begini Cara Mendapatkan Pelatihan Bersetifikat 32 JP dan VIP Seminar Dalam Sebulan Secara Gratis

- Editor

Rabu, 9 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelatihan Gratis – Seorang guru perlu untuk terus mengembangkan dan meningkatkan kompetensinya untuk dapat menyesuaikan diri dengan perubahan – perubahan kecanggihan teknologi dan perkembangan zaman.

Peningkatan kompetensi guru dapat dilakukan dengan berbagai cara antara lain melalui kualifikasi akademik guru, pendidikan dan pelatihan, uji sertifikasi, memberi kesempatan perbaikan pembelajaran.

Salah satu bentuk peningkatan kompetensi bagi guru yaitu dengan mengikuti pelatihan- pelatihan. Pelatihan guru merupakan pelatihan yang di peruntukan bagi tenaga pendidik profesional untuk kegiatan mengajar. Pelatihan mencakup teknik merencanakan pengajaran serta cara untuk meningkatkan pembelajaran secara efektif.

Peningkatan kompetensi guna untuk memberikan pelayanan terbaik kepada para siswa siswi nya. Banyak sekali platform yang bisa membantu guru- guru dalam meningkatkan kompetensinya, salah satunya yaitu e-Guru.id.

e-Guru.id menyeleggarakan pelatihan – pelatihan serta seminar yang di butuhkan oleh para guru di semua jejang, mulai dari Pendidikan anak usia dini, sekolah dasar, sekolah menengah pertama hingga sekolah menengah atas.

Dengan menyajikan berbagai pelatihan setiap bulannya sebanyak 20 pelatihan bersertifikat 32 JP. Contoh judul pelatihannya antara lain seperti Pelatihan membuat presentasi secara otomatis, Pelatihan membuat website personal dengan canva for edu, Pelatihan membuat makalah best practice, pelatihan hybrid learning untuk menghadapi kurikulum merdeka dan masih banyak judul pelatihan lainnya yang bisa di cek di LINK INI.

Yang biasanya untuk menjadi peserta dalam pelatihan bersertifikat 32 JP atau peserta seminar VIP ini harus di kenakan biaya. Dalam e-Guru Foundation ini di berikan kepada Bapak dan Ibu guru di seluruh Indonesia secara gratis, dengan ketentuan tertentu.

Dalam kesempatan ini e-Guru Foundation sudah masuk di Bacth 9, yaitu BEAEF BACTH 10 dengan Simbol Karya dan Pengabdian Tenaga Kependidikan Untuk Bangsa.

e-Guru Foundation merupakan program beasiswa yang diberikan oleh e-Guru.id kepada guru – guru di seluruh indonesia. Bentuk beasiswa tersebut yaitu pelatihan bersertifikat 32 JP secara gratis serta peserta seminar VIP secara gratis.

Kesempatan terbuka lebar bagi 100 Pendaftar terpilih untuk belajar secara GRATIS dengan mengikuti seleksi dan mendapatkan pelatihan gratis. Bagaimana proses seleksinya ? Dan apa saja Syaratnya untuk bisa mendapatkan BEAEF ini?

Syarat Pendaftaran :

a. Laki-laki/Perempuan
b. Tidak Berstatus sebagai PNS/ASN
c. Dapat mengajukan secara individu/ merekomendasikan orang lain
d. Sudah menjadi guru Honorer/Wiyatabhakti disalah satu sekolah TK/PAUD/SD/SMP/SMA/Sederajat
e. Berkelakuan Baik
f. Mengirimkan identitas pada formulir pendaftaran pada link berikut ini http://bit.ly/DaftarBEAEF10
g. Masuk ke grup Telegram “Beasiswa Eguru Foundation” (Link tersemat pada formulir pendaftaran)

Yuk Segera mendaftar!!! Siapa tahu ini adalah giliran Bapak dan Ibu.

Beasiswa e-Guru Foundation atau BEAEF BACTH 10 ini juga memiliki banyak keuntungan bagi nanti Bapak dan Ibu guru yang berkesempatan lolos seleksi.

Benefit Penerima Beasiswa :

  1. FREE Pelatihan 32 JP yang diselenggarakan e-Guru.id Bulan April
  2. FREE VIP Seminar Nasional e-Guru.id Bulan April

Kemudian muncul pertanyaan di benak bapak dan ibu guru, kapan seleksinya? Nah untuk Timeline BEAEF BACTH 10 ini yaitu :

  1. Pendaftaran (Siapa pun boleh mendaftar dengan ketentuan persyaratan tersebut di atas)
    7 Maret 2022 – 14 Maret 2022
  2. Review Persyaratan
    15 Maret 2022
  3. Pengumuman (kepada 100 peserta yang terpilih)
    16 Maret 2022

Demikian informasi mengenai Beasiswa e-Guru Foundation, semoga bermanfaat dan akan lebih bermanfaat lagi apabila Bapak dan Ibu untuk bisa mendapatkan pelatihan gratis yang memperoleh informasi ini menyebarkan kepada rekan- rekan guru lainnya yang membutuhkan.

Berita Terkait

BKN Terbitkan Siaran Pers Tentang Tidak Ada Pendataan Non ASN 2024 dan Tidak Lanjut Hasil Pendataan Non ASN
Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi Dapat Kabar Gembira, Telah Pencairan Tambahan 100% 1 bulan TPG Update Per 19 April
Ciri – Ciri Akun SIMPKB yang Akan Diundang PPG Dalam Jabatan 2024
Yang Ditunggu – Tunggu Akhirnya Pemerintah Telah Mencairkan 2 Kali 50% TPG
Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat
Update Pencairan Tunjangan dan Rapelan Gaji Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi di Berbagai Daerah
Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Selamat Guru Akan Terima Penghasilan Hingga 3 Pos Sumber Pasca Lebaran, Mulai Cair Bulan April!
Berita ini 152 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 11:57 WIB

BKN Terbitkan Siaran Pers Tentang Tidak Ada Pendataan Non ASN 2024 dan Tidak Lanjut Hasil Pendataan Non ASN

Jumat, 19 April 2024 - 11:32 WIB

Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi Dapat Kabar Gembira, Telah Pencairan Tambahan 100% 1 bulan TPG Update Per 19 April

Kamis, 18 April 2024 - 11:47 WIB

Ciri – Ciri Akun SIMPKB yang Akan Diundang PPG Dalam Jabatan 2024

Kamis, 18 April 2024 - 10:55 WIB

Yang Ditunggu – Tunggu Akhirnya Pemerintah Telah Mencairkan 2 Kali 50% TPG

Rabu, 17 April 2024 - 19:56 WIB

Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Selasa, 16 April 2024 - 11:22 WIB

Selamat Guru Akan Terima Penghasilan Hingga 3 Pos Sumber Pasca Lebaran, Mulai Cair Bulan April!

Selasa, 16 April 2024 - 10:49 WIB

Telah Terbit Permendikbud Terbaru Nomor 12 Tahun 2024, Guru dan Kepala Sekolah Semua Jenjang Harus Bersiap!

Berita Terbaru