Apa Sih Yang Dimaksud Dengan Bahan Ajar Dalam Kurikulum? Yuk, Cari Tahu Di Sini!

- Editor

Rabu, 2 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tips Menyusun Dokumen Penilaian Pembelajaran Dengan Praktis

Tips Menyusun Dokumen Penilaian Pembelajaran Dengan Praktis

Bahan ajar dalam kurikulum merdeka memiliki pengertian sebagai berikut yaitu sebagai salah satu komponen penting penunjang tercapainya profil pelajar Pancasila dan capaian pembelajaran dari Kurikulum Merdeka.

 

Bahan ajar dapat diartikan sebagai suatu perangkat atau sarana maupun alat pembelajaran yang berisi materi pembelajaran, metode, batasan-batasan, dan cara mengevaluasi yang dirancang dengan menarik dan secara sistematis.

 

Berikut yang termasuk dalam bahan ajar Kurikulum Merdeka yaitu buku teks pelajaran, modul ajar, modul projek penguatan profil pelajar Pancasila, contoh-contoh kurikulum operasional satuan pendidikan, video pembelajaran, dll.

 

Pendidik di dalam pembelajaran dapat menggunakan beragam perangkat ajar yang berasal dari berbagai sumber.  Di dalam pembelajara yang berlangsung, perangkat ajar dapat dimanfaatkan oleh pendidik untuk mengajar. Selain itu, perangkat ajar juga dapat dimanfaatkan sebagai hanya referensi atau inspirasi di dalam merancang pembelajaran.

 

Contoh Bahan Ajar Dalam Kurikulum

Di bawah ini merupakan beberapa contoh yang telah disediakan oleh Pemerintah di dalam mendukung Kurikulum Merdeka yaitu sebagai berikut :

1. Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Modul projek penguatan profil pelajar Pancasila yang telah disediakan oleh pemerintah merupakan sebuah dokumen yang berisi mengenai tujuan, langkah, media pembelajaran, dan asesmen yang dibutuhkan di dalam melaksanakan suatu projek penguatan profil pelajar Pancasila.

2. Modul Ajar

Pada contoh kedua yaitu modul ajar. Modul ajar merupakan sebuah dokumen yang berisi tujuan, langkah, dan media pembelajaran, serta asesmen yang dibutuhkan dalam satu unit/topik berdasarkan alur tujuan pembelajaran.

3. Buku Teks

Buku teks dapat dikelompokkan dalam dua jenis yaitu buku teks utama dan buku teks pendamping. Buku teks utama merupakan buku pelajaran yang digunakan dalam pembelajaran berdasarkan kurikulum yang berlaku.

 

Tujuan Pembuatan Bahan Ajar

Apabila dilihat secara umum, berikut tujuannya:

  1. Menyediakan Materi Pembelajaran Yang Sesuai Dengan Kebutuhan Peserta Didik

Tujuan utama pembuatan bahan ajar adalah menyediakan materi pembelajaran yang dibutuhkan para peserta didik sesuai kurikulum, yakni bahan ajar yang sesuai dengan karakteristik, setting atau lingkungan sosial peserta didik.

Halaman Selanjutnya

Tujuan pembuatan bahan ajar…

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 1,445 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis